Suara.com - PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Regional Office Manado melakukan kurban pada Hari Raya Idul Adha untuk membantu warga yang membutuhkan di wilayah Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Gorontalo, dan Maluku Utara (Suluttenggomalut).
Menurut Regional CEO BRI Manado, Lutfhi Iskandar, di wilayah RO Manado yang meliputi Suluttenggomalut, telah disembelih 103 ekor sapi dan tiga ekor kambing. Setelah Shalat Id di Regional Audit Office BRI Manado pada hari Senin, dia menjelaskan rincian kurban tersebut.
Di RO/KC Manado, terdapat sembilan ekor sapi dan tiga ekor kambing. Di Cabang Bitung, tiga ekor sapi; Tondano, satu ekor sapi; dan Kotamobagu, delapan ekor sapi.
Selanjutnya, di Palu, sebanyak 12 ekor sapi; Poso, empat ekor sapi; Gorontalo, delapan ekor sapi; Limboto, dua ekor sapi; Buol, tujuh ekor sapi; Tolitoli, 14 ekor sapi; Luwuk, 24 ekor sapi; dan Parigi, 12 ekor sapi di cabang 8, 4 unit.
Regional Consumer Banking Head BRI Regional Office Manado, Fahmi Rahendas, juga menyatakan bahwa khusus di Regional Office dan Kantor Cabang Manado, terdapat sembilan ekor sapi dan tiga ekor kambing.
"Khusus di RO akan membagikan sebanyak 6.000 kupon dengan rata-rata sebanyak dua kilogram, baik daging dan tulang," kata Fahmi, dikutip dari Antara.
Dia mengatakan pihaknya akan membagikan daging kurban ini kepada anak-anak di panti asuhan di Manado, Masjid yang tidak melakukan kegiatan kurban, Pulau Mantehage, warga sekitar kantor RO Manado dan karyawan BRI atau insan BRIlian.
RCA Regional Chief Audit BRI Manado Isman Ardiana mengatakan BRI RO Manado menyampaikan syukur dan terima kasih atas jamaah yang berkurban dan diharapkan juga akan membawa berkah ke orang-orang yang membutuhkan.
Hal ini juga merupakan tanggung jawab sosial teman-teman yang merayakan Idul Adha apa berkah yang sudah diberikan oleh Tuhan dan dibagikan dalam bentuk hewan kurban.
Baca Juga: Profil dan Kekayaan Hotman Paris, Ikut Kurban Sapi Meski Bukan Muslim
"Pastinya harus membawa berkah ke orang-orang yang ada di sekeliling kita, baik pekerja dasar atau insan BRIlian, masyarakat yang ada di sekitar kita yang memang membutuhkan," katanya.
Berita Terkait
-
10 Potret Artis bareng Hewan Kurbannya, Inul Daratista dan Raffi Ahmad Lebih dari Satu!
-
Ogah Ribut Lagi dengan Pak RT, Dewi Perssik Pilih Sembelih Hewan Kurban di Rumah
-
Mobil Dipakai Mengantar Daging Kurban Idul Adha? Begini Cara Menghilangkan Bau Amisnya
-
Profil dan Kekayaan Hotman Paris, Ikut Kurban Sapi Meski Bukan Muslim
-
Takbir Ayu Ting Ting Iringi Pemotongan Kurban 2 Sapi Jumbo di Rumahnya
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Cara Kurban Idul Adha Lewat BRImo, Ini Kelebihannya
-
Promo Sepatu Porteegoods, Lebih Murah dengan Diskon dari BRI!
-
BRI Peduli Fasilitasi Sertifikasi Halal bagi UMKM, Dukung Memperluas Akses Pasar
-
BRInita BRI Peduli Raih Apresiasi Internasional, Bukti Penghargaan Pemberdayaan Perempuan
-
Haji Nyaman, Keluarga Tenang dengan Promo RoaMAX Haji Telkomsel di BRImo
-
Tabung Dana Pensiun di BRImo dan Dapatkan Bonus Saldo dan Keuntungan Melimpah!
-
Diskon Hingga 53 Persen Pembelian Paket Internet IM3 di BRImo, Cek Infonya!
-
Bunga Pindar BRI Ceria, Flat dan Ringan Cocok untuk Gaya Hidupmu
-
Mobil Rusak Karena Banjir, Ajukan Pinjaman Perbaikan ke BRI Aja!
-
Cicilan KUR BRI untuk Pinjaman Modal Usaha Rp70 Juta