Suara.com - Berry Manoch vokalis band Saint Loco mengumumkan dirinya telah memeluk agama Islam melalui akun Twitter pada 20 Maret 2015.
Vokalis bang beraliran nu metal dan rock alternatif ini pun sudah memiliki nama Islamnya Mohammad Beery Al Fatah Manoch. Berry diduga telah membaca dua kalimat syahadat beberapa hari lalu atau tepatnya 20 Maret 2015.
"Alhamdulilah lancar. Aku udah resmi jadi Mohammad Berry "Al Fatah" Manoch (w/ Adinda, Rezky, & 18 lainnya," tulis Berry yang juga telah mengunggah foto dirinya mengenakan baju Muslim di akun Path.
Kalangan netizen banyak mengirimkan ucapan selamat kepada Berry. Sementara, pelantun Dibalik Pintu Istana itu meminta maaf kepada khalayak yang merasa terkejut dengan keputusannya itu.
"Alhamdulillah untuk ucapan syukurnya semoga bisa jadi Barakallah bagi semua untuk saudara-saudaraku yang mungkin terkejut maafkan tapi saya merasa bahagia jalanin ini," lanjutnya.
Vokalis band asal Jakarta ini juga menegaskan jika dirinya beralih keyakinan karena dorongan hatinya.
"Saya percaya kepada Allah karena ketulusan esensi bukan karena propaganda institusinya, bagi saya di dunia hanya ada 2 macam manusia, baik & jahat apapun latar belakangnya," tandasnya.
Berry sebelumnya pernah mengalami peristiwa kelam ketika orang tak dikenal menyiramkan botor berisi air keras ke wajahnya di lobi sebuah hotel di Malang pada 26 Oktober 2013.
Saat itu, Berry dan Saint Loco usai tampil di konser Surya Pro Mild 2013 di Lapangan Rampal. Dilaporkan , sebagian wajah Berry seketika langsung melepuh. Ia pun langsung dilarikan ke Rumah Sakit Syaiful Anwar (RSSA) dan besoknya ia diterbangkan ke Jakarta untuk mendapatkan perawatan intensif.
Tag
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
Terkini
-
Reaksi Adem Dul Jaelani Dengar Isu Keretakan Rumah Tangga Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
-
Gugat Cerai Suami, Marissa Anita Pernah Singgung Soal Tekanan Hidup
-
Penampilan Manglingi Meghan Trainor Usai Sukses Turunkan Berat Badan hingga 27 Kg!
-
Culinary Class Wars Season 2 Siap Tayang, Son Jong Won Muncul Bikin Heboh!
-
Deddy Corbuzier Akui Sudah Sah Bercerai sebelum Tasya Farasya dan Andre Taulany
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Tayang Desember, Siap Ramaikan Liburan Akhir Tahun
-
Sinopsis Mr Mercedes: Teror Psikopat di Balik Kemudi Mercedes yang Tayang di Netflix
-
Mengupas Blueprint IP Raksasa Visinema di Balik Ledakan Fenomenal Film Jumbo
-
Sinopsis Heroes Next Door, Drakor Action Comedy Baru Yoon Kye Sang dan Lee Jung Ha di Vidio
-
Helwa Bachmid Ingin Cerai dan Tuntut Nafkah Anak dari Habib Bahar, Memang Bisa Kalau Nikahnya Siri?