Suara.com - Lewat akun Facebooknya, artis Ira Riswana curhat soal dirinya ditelepon seorang pengacara terkenal yang mewakili terpidana mati.
"Pak pengacara bilang ada titipan buat gue yang hanya boleh dibuka setelah dia dieksekusi mati. Dan dia menyerahkan 60 persen (harta) dari apa yang dia punya untuk dikelola dan mewujudkan impian gue. Dan apa yang ada di dalam amplop itu hanya gue yang mampu menyelesaikannya," tulis Ira.
Di tulisan selanjutnya, artis yang kini berprofesi perias jenazah ini mengatakan dirinya kenal sahabatnya itu saat menginjak Sekolah Dasar di Surabaya, Jawa Timur. Dia mengenang si terpidana mati yang selalu membelanya jika diganggu orang hanya dengan imbalan roti yang selalu dibawanya dari rumah.
Ira menyebut dia mirip bodyguard-nya saat SD karena memperlakukannya mirip seorang putri. "Waktu SD gue selalu jadi ketua gank hahaha."
Setelah menjadi artis, Ira mengungkapkan sahabatnya itu jadi pengusaha 'hiburan' papan atas. Dirinya tak tahu jika terpidana mati itu orang hebat di dunianya.
Menurutnya, hanya kesialan dan pengkhianatan yang membawa sahabatnya itu masuk ke bui.
"Sampai gue menikah dengan bang Abu (Abu Bakar Tertusi), baru dia bener-bener tidak menjaga gue," ungkap dia.
Mantan Gadis Sampul berusia 38 tahun ini juga sempat menanyakan kepada pengacara, mengapa dia yang diberi kepercayaan untuk menerima amplop tersebut.
"Jawabannya karena gue tahu artinya dikhianati, dan hanya gue yang bisa mengakhiri semuanya," tulis Ira lagi.
Terakhir, Ira berharap sahabatnya tak jadi dieksekusi. "Gue nggak mau kehilangan sahabat terbaik dalam hidup gue."
Tag
Berita Terkait
-
Ira Riswana Jamin Putranya Tak Lari Jika Ditetapkan Tersangka Kasus Kecelakaan Maut
-
Ira Riswana Berpesan ke Polisi: Bekerja Sesuai Fakta Hukum, Bukan Opini Pihak Tertentu
-
Buktikan Tidak Teler saat Kecelakaan, Anak Ira Riswana Minta Diperiksa BNN
-
Polisi Gelar Perkara Kasus Kecelakaan Anak Ira Riswana Hari Ini, Keluarga Yakin Korban Tak Terobos Lampu Merah
-
Hadiri Acara Gelar Perkara, Keluarga Korban Akan Buktikan Tak Pernah Memeras Ira Riswana
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
DO EXO Gabung Agensi Penuh Bintang, Siap Genjot Karier Musik hingga Akting
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit