Suara.com - Pesinetron Rio Reifan menghadiahkan sepasang burung Lovebird dalam rangka memperingati ulang tahun kekasihnya, Henny Mona, yang ke-33 tahun. Kata Rio Reifan, kado tersebut memang merupakan permintaan langsung dari pacarnya.
"Kebetulan Henny lagi pingin banget burung Lovebird yang warna biru. Ya, harganya sih lumayan. Terus ya sudah, daripada dia minta yang aneh-aneh, ya sudah saya kasih burung saja," ujar Rio Reifan, saat ditemui di kawasan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (14/7/2018).
Demi mewujudkan impian calon istrinya itu, Rio Reifan mengaku sampai menggelontorkan uang Rp 20 juta untuk membeli dua burung. Bintang "Tukang Bubur Naik Haji The Series" ini mengungkapkan tidak ada kesulitan berarti mencari Lovebird tersebut. Hanya saja, ia kesulitan membeli kandang burungnya.
"Kalau nyari burungnya sih nggak susah. Kandangnya yang susah. Itu saya sampai berapa tempat (mencarinya), ada kali lebih dari 10. Nyari kandangnya itu susah banget kan," ucap Rio Reifan.
"Tadi saya rencananya mau ngecat (kandang) sendiri, tapi kan butuh waktu. Jadi ya, dengan perjuangan keras, akhirnya dapet juga sih kandangnya. Kandangnya warna merah," sambungnya lagi.
Henny Mona sendiri mengungkap alasannya meminta hadiah burung Lovebird kepada Rio Reifan. Rupanya, burung jenis tersebut adalah kesukaan ayahnya.
"Iya, suka burung. Soalnya kan almarhum papa saya kan suka burung. Terus kebetulan Mas Rio suka burung juga. Saya suka burung, jadi ya, pecinta burung," tutur Henny Mona.
Berita Terkait
-
Hasto Ungkap Hadiah Spesial Megawati Saat Prabowo Ulang Tahun
-
Goda Prabowo ke Purbaya, Siap Kasih Hadiah Jika Ekonomi Tumbuh Lebih dari 5,5 Persen
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 12 Oktober 2025: Ada Vector Batik, SG2, dan Hadiah Timnas
-
Kado Ultah Anti-Mainstream: 10 Ide Unik Biar Bestie Gak Cuma Bilang 'Makasih'
-
Cara Cepat Dapat Jungle Egg di Grow a Garden, Rahasia Temukan Pet Tiger!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi