Suara.com - Beberapa jam lagi, gala premiere film Asal Kau Bahagia yang dibintangi Aliando Syarief akan digelar di atas kapal pesiar Genting Dream Cruise dari Singapura menuju Malaysia.
Aliando yang juga ikut dalam rombongan sudah tak sabar ingin acara dimulai. Sebab ini kali pertama filmnya dibuatkan gala premiere semacam itu.
"Ini berarti begitu diapreasiasi. Seneng banget," kata Ali-begitu sapaan Aliando.
Falcon Pictures selaku rumah produksi film Asal Kau Bahagia juga telah menyiapkan sejumlah acara menarik yang termasuk dalam rangkaian acara gala premiere.
"Seneng banget bisa seru-seruan nanti. Semoga lancar-lancar aja," ujar Aliando.
Selain para pemain, gala premiere Asal Kau Bahagia juga dihadiri sejumlah artis. Mereka antara lain Armada Band, Jessica Iskandar, Richard Kyle, Adipati Dolken, Indro Warkop, Young Lex, Ayudia dan Ditto.
Sementara, film Asal Kau Bahagia baru akan diputar serentak di bioskop Tanah Air pada 27 Desember mendatang.
Baca Juga: Angel Lelga Tunggu Hal Ini Baru Laporkan Balik Vicky Prasetyo
Berita Terkait
-
Rahasia di Balik Adegan Dewasa Serial Pernikahan Dini Gen Z
-
Richelle Skornicki dan Adegan Dewasa di Pernikahan Dini Gen Z: Antara Akting dan Perlindungan Anak
-
Lakoni Adegan Dewasa dengan Aliando Syarief, Richelle Skornicki Baper
-
Aliando Tegaskan Series Pernikahan Dini Gen Z Bukan Glorifikasi Nikah Muda
-
Aliando Syarief Beberkan Diet hingga Turun 24 Kg untuk Peran Terbarunya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam