Suara.com - Nama Deddy Corbuzier hingga kini masih menjadi perbincangan hangat netizen di dunia maya. Ini lantaran kekasih Sabrina Chairunnisa itu dengan mantap berpindah keyakinan ke agama Islam alias menjadi mualaf pada Jumat (21/6).
Mengetahui hal tersebut banyak orang mengaku terharu sekaligus senang. Sebagai seorang publik figur, ia memang terkenal sebagai salah satu artis yang bijak dan kerap membagikan kata-kata motivasi untuk para penggemarnya.
Karirnya di dunia hiburan pun tak dibangun dengan mudah. Awalnya Deddy terkenal sebagai seorang mentalist yang sangat terkenal. Namun, kini dia lebih aktif menjadi presenter dan YouTuber.
Berikut MataMata.com rangkum, 5 transformasi Deddy Corbuzier dilansir dari berbagai sumber.
1. Deddy Corbuzier muda
Jauh dari kesan sangar, begini potret tampan Deddy Corbuzier saat masih remaja.
2. The Master
Sebelum menjajaki dunia presenter, Deddy Corbuzier diketahui pernah menjadi juri kompetisi magician lho.
3. Magic show
Baca Juga: Pose Bareng Maruf Amin, Deddy Corbuzier Berasa Jadi Bodyguard
Bahkan, kala itu ia juga masih aktif diundang beberapa stasiun televisi untuk melakukan pertunjukan-pertunjukan magic.
4. Nge-host
Kenakan setelan jas hitam, ini dia gaya khas Deddy Corbuzier ketika mulai aktif menjadi presenter di sebuah progam tv swasta.
5. Mualaf
Siapa sangka, pertemuannya dengan Gus Miftah di acara yang dipandunya menjadi titik awal Deddy Corbuzier dekat dengan Gus Miftah dan akhirnya resmi dituntun menjadi mualaf pada Jumat (21/6). Menariknya, Deddy Corbuzier langsung datang ke Pondok Pesantren Ora Aji milik Gus Miftah di Yogyakarta untuk mengucap kalimat syahadat.
Berita Terkait
-
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Tak Buat Video Klarifikasi Perceraian, Sindir Pakar Ekspresi
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Sabrina Chairunnisa Tegaskan Finansial usai Cerai: Dari Dulu Sudah Mandiri
-
GeoDipa Dorong Budaya Transformasi Berkelanjutan: Perubahan Harus Dimulai dari Mindset
-
Disuruh 'Tebalkan Dompet' Usai Pisah, Sabrina Chairunnisa Tegaskan Biasa Beli Apapun Sendiri
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
Terkini
-
5 Film Distopia Wajib Tonton Sebelum Menyaksikan The Running Man (2025)
-
Sinopsis Na Willa, Film Keluarga Terbaru dari Kreator Jumbo
-
5 Film Terbaru Mawar Eva, Sampai Titik Terakhirmu Tayang Besok
-
Jadwal Festival Sinema Prancis 2025: Diskusi Horor Bareng Joko Anwar hingga Film Spesial Cannes
-
Chris Evans Dituding Berselingkuh Tak Lama Usai Istri Melahirkan Anak Pertama
-
3 Karakter Penting Drakor No Next Life, Soroti Kehidupan Wanita Usia 40 Tahunan
-
Jejak di Festival Cannes Jadi Kunci, Marissa Anita Didapuk Sebagai Duta Festival Sinema Prancis
-
Ada Lalat Mengitari Kepala Gus Elham saat Minta Maaf, Netizen Ramai-Ramai Mengartikan
-
Sinopsis Pertaruhan The Series 3: Jefri Nichol Dituduh Membunuh
-
5 Drakor Terbaru Ahn Eun Jin di Netflix, Dynamite Kiss Tayang Hari Ini