Suara.com - Pasangan Rizal Armada dan Monica Imas lagi senang-senangnya. Mereka baru saja dikaruniai anak pertama berjenis kelamin laki-laki yang diberi nama Ghanie Al fatih Putra Pradana.
Tak disangka, Rizal Armada ternyata sudah menyiapkan nama itu jauh sebelum sang istri berbadan dua.
"Tiga bulan kita nikah, kita udah punya nama anak ini. Dan sugestinya, kita maunya punya anak cowok. Dan Alhamulillah, saat di USG ketauan kalau anaknya cowok," kata Rizal Armada di Rumah Sakit Cinere, Depok, Jawa Barat, Minggu (25/8/2019).
Nama anak Rizal Armada memiliki makna yang bagus. Ghanie dalam bahasa Arab berarti kaya. Sementara Al Fatih diambil dari nama pejuang Islam di masa lampau.
"Terus, kalau Putra Pradana, kan nama saya Rizal Adi Pradana. Putra itu anak, Pradana itu dari nama saya," kata Rizal.
Dengan nama tersebut, lelaki yang bercita-cita mempunyai 6 anak itu berharap putra pertamanya tidak takut mengeluarkan hartanya untuk membela agama.
"Kita ingin tuh punya anak enam sebenarnya, ingin punya banyak anak. Jadi nanti bayangannya, kalau semuanya jadi pejuang Islam harus ada donaturnya. Donaturnya nah sih kakak ini, makanya namanya gani. Ghanie tuh kaya, jadi bersandar utamanya sama Allah, terus yang support keuangan keuarga dari kakaknya, gitu," ujar Rizal menjelaskan.
Istri Rizal Armada melahirkan anak melalui persalinan normal di Rumah Sakit Cinere, Depok Jawa Barat pada Jumat (23/8/2019). Si kecil lahir dengan berat badan 31 kg dan panjang 48 cm.
Baca Juga: Rizal Armada : Saya Temani Istri Melahirkan sampai Berdarah-darah
Tag
Berita Terkait
-
Rizal Armada Lontarkan Unek-Unek untuk Sikap Pejabat: Muak Banget!
-
Rizal Armada Tumpahkan Kekesalan di Instagram, Sentil Pedas Kebijakan dan Komentar Pejabat
-
Rizal Nyaris Tinggalkan Armada Demi Proyek Supergrup, Berubah Pikiran Usai Salat Tahajud
-
Rahasia Armada Tetap Solid Selama Belasan Tahun, Hindari Ribut soal Uang dan Perempuan
-
Rizal Armada Ikut Suarakan Kegelisahan, Singgung Pemimpin Bodoh dan Kekanak-kanakan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar