Suara.com - Atta Halilintar akhirnya menggelar konfrensi pers terkait kasusnya dengan Bebby Fey. Konfrensi pers digelar di Senayan City, Kamis (26/9/2019) malam.
Atta Halilintar menggelar konfrensi pers didampingi dua pengacaranya, Herry Kertanegara dan Irsan. Namun sayangnya, Atta tak mau menunjukkan wajah.
Menggelar konfrensi pers, Atta Halilintar malah menutupi wajahnya dengan masker, kaca mata dan menutup kepalanya dengan hoodie.
Dalam konfrensi pers, Atta Halilintar sama sekali tak bicara dan hanya diwakili pengacaranya. Hal itu kemudian membuat sejumlah wartawan kesal.
Sejumlah wartawan meminta Atta Halilintar bicara langsung kepada media. Namun dengan permintaan itu, Atta menolak.
Wartawa kemudian meminta kepada Atta Halilintar untuk menunjukkan wajahnya. Namun lagi-lagu, YouTuber pemilik 19 juta subscribers itu menolak.
Suasana pun sempat gaduh karena wartawa kemudian meragukan apakah orang yang menyembunyikan wajahnya itu benar Atta Halilintar. Wartawan kemudian meminta Atta membuka wajah aslinya.
Atta Halilintar dan dua pengacaranya seperti terdesak. Saling berkomunikasi, mereka kemudian mengakui kalau lelaki yang mengenakan masker, kacamata dan wajahnya ditutupi hoodie bukan Atta Halilintar.
Baca Juga: Dituduh Tiduri Bebby Fey, Atta Halilintar Sakit Gigi hingga Sariawan
Seketika Atta Halilintar asli pun hadir dengan tertawa. "Maaf tadi beli makanan dulu."
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma
-
Ustaz Ini Beri Saran Menohok Buat Penyerang Pandji Pragiwaksono karena Stand Up Comedy Mens Rea
-
Rekam Jejak Manohara yang Ngaku Putuskan Hubungan dengan Ibu