Suara.com - Beberapa hari lalu, Ruben Onsu rupanya mengajak keluarga untuk berlibur akhir pekan di Korea Selatan.
Dalam momen liburan keluarga tersebut, Ruben Onsu diketahui berangkat bersama Betrand Peto.
Hal ini diketahui lewat unggahan akun Instagram @ruben_onsu. Di sana, Ruben Onsu menulis bahwa dirinya dan Betrand Peto akan segera menyusul Sarwendah dan kedua putrinya yang sudah lebih dulu tiba di Korea Selatan.
Liburan keluarga Ruben Onsu ini juga menjadi kali pertama Betrand Peto pergi liburan ke luar negeri.
Seperti apa keasyikan Ruben Onsu dan keluarga saat menikmati momen liburan di Korea Selatan?
1. Berangkat belakangan, Ruben Onsu dan Betrand Peto sempat transit di Bandara Changi Singapura sebelum bertolak ke Korea Selatan.
2. Berkumpul bersama keluarga di Korea Selatan, kelimanya tampak asyik berjalan-jalan di Bukchon Hanok Village.
3. Layaknya kebanyakan travelers lain, Ruben Onsu dan keluarga juga menjajal memakai hanbok ala anggota keluarga kerajaan. Begini potret akrab mereka di Istana Gyeongbok.
4. Bak pangeran kerajaan, seperti ini gaya Betrand Peto saat diapit Ruben Onsu dan Sarwendah kala pemotretan di Istana Gyeongbok.
Baca Juga: Ke Amerika 8 Jam, Barbie Kumasalari Dinilai Ruben Onsu Pintar Melawak
5. Kompak dengan nuansa krem dan kuning cerah, Ruben Onsu dan keluarga melanjutkan liburan mereka ke taman bermain, nih.
6. Akrab banget, Betrand Peto menunjukkan bagaimana aksinya sebagai seorang kakak bagi Thalia dan Thania.
Selamat liburan di Korea Selatan untuk Ruben Onsu dan keluarga, ya!
Berita Terkait
-
Sarwendah Terciduk Ngamuk ke ART Saat Live, Netizen: Padahal Biasanya Kalem
-
Prediksi Legenda Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026, Yakin Bisa Lolos Grup
-
Korsel dan Irak Bakal Jadi Lawan Berat Indonesia di Fase Grup Piala Asia Futsal 2026
-
Latar Belakang Giorgio Antonio, Temen Dekat Sarwendah yang Punya Bisnis Mentereng
-
Giorgio Antonio Umur Berapa? Pengusaha yang Dekat dengan Sarwendah
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong