Suara.com - Evelin Nada Anjani berencana melaporkan Rizky Adam ke polisi. Mantan istri Aming ini merasa ditipu setelah honornya tak kunjung dibayar setelah mengisi acara di bertajuk Color Run bersama Dj Dinar Candy dan Delon Thamrin.
Kuasa hukum Evelin Nada Anjani, Henry Indraguna mengatakan pihaknya memberikan waktu kepada Rizky Adam selama beberapa hari untuk menyelesaikan sisa pembayaran honor. Jika tak mendapatkan respons, pihaknya akan melaporkan ke polisi.
"Saya pikir kalau nantinya dia tidak mengindahkan, maka dari pada itu kita akan melakukan upaya hukum dengan melaporkan ke polisi. Akan kami laporkan dengan pasal 378 dan 372 KUHP penipuan dan penggelapan, maksimal empat tahun penjara," kata Henry Indraguna di Permata Hijau, Jakarta Selatan, Senin (4/11/2019).
Sementara Evelin Nada Anjani mengaku ditipu ratusan juta rupiah bersama rekan artis lainnya. Padahal mereka baru menerima 10 persen pembayaran dari harga yang dijanjikan Rizky Adam.
"10 persen lah. Itu pun karena ditagih-tagih. Kisaran bisa dibilang puluhan juta sampai ratusan. Kami nggak bisa ngomong ini karena budget kami masing-masing berbeda. Cuma kami dipaketin," jelas Evelin Nada Anjani.
Perempuan 27 tahun ini mengakui, dia lelah menagih Rizky Adam yang tak kunjung melunasi pembayaran. Evelinakhirnya memutuskan penyelesain ke jalur hukum.
"Saya sudah nggak mau berkompromi lagi. Ya sudah saya mau nggak mau harus menindaklanjuti bersama lawyer saya ini," ucap Evelin Nada Anjani menyudahi.
Berita Terkait
- 
            
              Dituduh Punya Utang Rp 5 Miliar ke Dinar Candy, Fitri Salhuteru: Sinting!
 - 
            
              Dinar Candy Akui Keras Kepala Sejak Kecil, Sang Ayah Mengeluh: Dia Ngeyel
 - 
            
              Dinar Candy Pernah Dicambuk Ayah yang Ustaz saat Remaja, di Depan Banyak Orang
 - 
            
              Ditipu Mantan Pacar Sampai Ratusan Juta Rupiah, Lina Mukherjee: Aku Gak Pernah Disentuh Dia, Rugi!
 - 
            
              Selain Ridwan Kamil, Lisa Mariana Ngaku Pernah Jadi Simpanan Banyak Pejabat Lain
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
 - 
            
              Bukti Rose BLACKPINK Humble: Angklung dari Fans Indonesia Jadi Pajangan di Rumah Mewahnya!
 - 
            
              Tawari Raisa Nyanyi di 73 Holywings, Hotman Paris Skakmat Hamish Daud: Daripada Sama Mokondo!
 - 
            
              6 Film Hollywood Guncang Bioskop Indonesia November 2025, The Running Man hingga Predator Terbaru
 - 
            
              Gantikan Davina Karamoy, Nicole Parham Beban Perankan Rani di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal
 - 
            
              Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
 - 
            
              Hadirkan Drama yang Menegangkan, Ipar Adalah Maut The Series Tayang Serentak di MDTV dan Netflix
 - 
            
              Purbaya Dipuji Humble Usai Jawab dengan Serius Pertanyaan Receh Anak SMA Soal Cara Ngatur Uang