Suara.com - Presenter sekaligus desainer Ivan Gunawan mengucapkan terima kasih kepada para pelayat yang ikut menghantarkan almarhum ayahnya, Bambang Cahyo Gunawan ke peristirahatan terakhir.
"Teman-teman terima kasih banyak sudah mengantarkan ayah saya di peristirahatan terakhirnya. Semuanya berjalan dengan lancar sesuai dengan waktu yang memang kita dan keluarga rencanakan," kata Ivan Gunawan di TPU Kampung Kandang, Jakarta Selatan, Senin (13/7/2020).
Igun sapaan akrabnya mengatakan, jenazah sang ayah sengaja dimakamkan di TPU Kampung Kandang agar berdekatan dengan makam almarhum kakaknya. Ditambah lagi berdekatan dengan kediaman ibunya, Erna Gunawan.
"Ayah saya dikuburkan di pemakaman Kampung Kandang dan kebetulan di sini juga di area sini juga almarhumah kakak saya dikuburkan. Jadi pengennya satu wilayah jadi lebih dekat dan dari sini juga lebih dekat ke kediaman mama," ungkapnya.
"Terimakasih banyak atas supportnya temen temen yang sudah memberikan doa, sudah melayat, memberikan support lewat sosial media, terimakasih banyak," sambung Ivan Gunawan.
Sementara ibunya, Erna Gunawan tak banyak berkomentar. Dia hanya mengucapkan terima kasih kepada para pelayat.
"Aku nggak bilang apa-apa. Makasih ya," ujar Erna Gunawan.
Sebagai informasi, ayah Ivan Gunawan, almarhum Bambang Cahyo Gunawan meninggal dunia di usia 69 tahun pada Minggu (12/7/2020) di Rumah Sakit Marinir, Cilandak, Jakarta Selatan. Dia wafat setelah mengalami sesak napas.
Baca Juga: Ivan Gunawan Minta Jangan Kaitkan Meninggalnya Sang Ayah dengan Pernikahan
Tag
Berita Terkait
-
Dituduh NPD Usai Cerai dari Paula Verhoeven, Baim Wong Jalani Tes Kejiwaan: Ada 520 Pertanyaan
-
Denada Beberkan Momen Berat Hidupnya: Jual Perhiasan demi Pengobatan Aisha
-
Ivan Gunawan Bahas Kunci Rahasia Rezeki Lancar: Jangan Pernah Nipu Orang
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut