Suara.com - Aktor Bollywood Shah Rukh Khan memutuskan menutupi rumahnya yang berada di kawasan Mumbai, India dengan plastik. Cara itu dilakukan sebagai antisipasi terhadap curah hujan yang tinggi di negara tersebut.
Penampakan foto rumah Shah Rukh Khan yang berkonsep bungalow ini mendadak viral di media sosial. Terlihat empat lantai balkon rumah bintang Kuch Kuch Hota Hai itu tertutup plastik berwarna bening di bagian depan.
Mengutip Hindustan Times, curah hujan pada awal Juli di kawasan Mumbai cukup tinggi selama 24 jam. Tercatat, keadaan ini menjadi yang terparah di urutan kedua sejak 2015.
Mengingat kondisi tersebut, wajar rasanya jika lawan main Kajol ini melindungi salah satu aset mahalnya.
Awal 2020, Shah Rukh Khan pernah membuka sesi tanya jawab di Twitter. Di mana seorang penggemar bertanya berapa biaya yang dibutuhkan aktor 54 tahun itu membangun rumahnya tersebut.
“Itu butuh kerja keras selama 30 tahun,” kata Shah Rukh Khan.
Cita-cita Shah Rukh Khan membangun rumah megah berawal dari masa lalunya yang pernah tinggal di apartemen biasa saat datang ke Mumbai.
Ibu mertua Shah Rukh Khan juga pernah menyebut kediaman bintang Bollywood itu agak kecil untuk ditinggali bersama keluarga.
Maka dengan kerja kerasnya, Shah Rukh Khan akhirnya bisa membangun rumah mewah dan besar.
Baca Juga: Buat Kepincut, 3 Potret Seksi Putri Shah Rukh Khan di Perpustakaan
“Saya punya keinginan untuk membeli bungalow bukan untuk pemborosan,” ujarnya kepada Radio Mirchi.
Berita Terkait
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Shah Rukh Khan Raih Penghargaan Aktor Terbaik, Gips di Tangan Bikin Fans Khawatir!
-
5 Rekomendasi Film Romantis Bollywood Terbaik Garapan Yash Raj Films yang Bikin Baper
-
5 Fakta Shah Rukh Khan Alami Insiden saat Syuting sampai Cedera Otot
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings