Suara.com - Ari Lasso memberikan tanggapan sebuah berita tentang masalah cover lagu di YouTube terancam pidana. Dijelaskan dalam judul berita yang beredar, pengcover lagu di YouTube tanpa izin bisa dipenjara 3 tahun serta denda Rp 500 juta.
Berita itu di posting ulang akun Instagram musisi Anji, Kamis (3/9/2020). Dalam captionnya, Anji menanyakan pendapat publik dengan adanya berita berjudul 'Cover lagu di Youtube, terancam 3 tahun penjara serta denda 500 juta'.
"Banyak sekali yang bertanya sama saya tentang hal ini. Bagaimana tanggapan Teman-teman Musisi?" tanya akun @duniamanji yang kemudian dikomentari sejumlah musisi, termasuk Ari Lasso.
Tak hanya satu komentar, pelantun 'Hampa' ini sampai tiga kali berkomentar di postingan tersebut. Pertama, ia menyemangati musisi-musisi untuk tidak takut dengan label.
"Musisi jangan takut sama label! Lawan!" tulis pentolan Dewa 19 ini dengan huruf kapital sebagai penegasan. Namun komentar ini justru menuai pro kontra netizen.
Ada yang setuju seperti ini, "@ari_lasso Sukak nih semangat yang kayak gini nih," komentar netizen. Namun lainnya juga menyentil asal usul karier musik Ari, "om Ari kan gede dari label. jangan gitu," timpal netizen.
Selain itu, Ari Lasso menuliskan 'kerjaan cukong!' tetap dengan huruf kapital semuanya.
Dan terakhir, Ari menanyakan apakah isu tersebut hanya sekadar wacana atau akan ada pergerakannya. "Ini sekadar wacana ato mau movement?" komentarnya.
Baca Juga: Ari Lasso Bentak Lelaki di Ruang Artis, Baru Tahu Ternyata Rizky Febian
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
Logika Ahmad Dhani: Ari Lasso dan Once Wajib Bayar Royalti, Ghea Indrawari dan Hanin Dhiya Gratis
-
4 Artis Pilih Cerai Diam-diam Demi Jaga Anak dan Keluarga, Terbaru Raisa Andriana
-
Watak Asli Ahmad Dhani Dibongkar Ari Lasso: Jangan Ditantang!
-
Ari Lasso Ungkap Persahabatannya dengan Ahmad Dhani Berawal dari Tawuran
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
37 Tahun Jadi Aktor, Bucek Depp Perdana Grogi Gegara Lawan Mainnya Musisi Legendaris
-
Donny Damara Ternyata Sudah Belasan Tahun Jadi Guru Diving, Temukan Rasa Syukur di Laut
-
Bongkar Urusan Ranjang dengan Kenny Austin, Amanda Manopo: Masih Tetap Liaran Gue!
-
Viral Nicholas Saputra Reunian SMA, Penampilan Sang Aktor Auto Dibanding-bandingkan dengan Temannya
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?