Suara.com - Nama Bella Aprilia Sant digadang-gadang merupakan sosok wanita yang berhasil membuat Ivan Gunawan bertekuk lutut.
Meski Ivan Gunawan belum mengatakan secara gamblang, namun keduanya sudah kerap membagikan potret mesra keduanya di media sosial.
Berikut ini Suara.com rangkum 5 momen kebersamaan Ivan Gunawan dan Bella Aprilia Sant.
1. Animasi
Ivan Gunawan mengunggah potret dirinya dengan Bella Aprilia Sant dengan wajah bentuk animasi. Keduanya diketahui tengah menghabiskan waktu malam minggunya.
Dalam komentar unggahan tersebut banyak pengikut Ivan Gunawan yang penasaran dan menerka-nerka kebenaran kisah asmara dua sejoli itu.
2. Diajak ke ulang tahun Sarwendah
Meski Ivan Gunawan masih bungkam di depan media, namun ia tak segan untuk mengajak Bella Aprilia Sant ke acara ulang tahun Sarwendah dan mengenalkannya ke sahabat.
Duh, makin penasaran aja nih dengan kebenaran hubungan Ivan Gunawan dan Bella Aprilia Sant.
Baca Juga: Profil Bella Aprilia Sant, Runner Up Miss Grand Indonesia 2020
3. Gombalan romantis
Saat mengunggah potret Bella Aprilia Sant, Ivan Gunawan melontarkan rayuan gombalnya. Bahkan Ruben Onsu sampai tak tahan dan memberikan komentarnya.
''Ehemmmmm ,'' tulis Ruben Onsu.
4. Berikan semangat
Unggah potret Bella Aprilia Sant, Ivan Gunawan blak-blakan mengakui kagum dengan sosok gadis cantik itu.
Bak insan yang sedang kasmaran, Ivan Gunawan juga tak lupa memberikan semangat kepada Bella Aprilia Sant.
Berita Terkait
-
Denada Beberkan Momen Berat Hidupnya: Jual Perhiasan demi Pengobatan Aisha
-
Ivan Gunawan Bahas Kunci Rahasia Rezeki Lancar: Jangan Pernah Nipu Orang
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
-
Kisah Unik Hijrah Ivan Gunawan: Dulu Kritik Pengajian Bikin Macet, Kini Akrab dengan Habib
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Ariel NOAH Perankan Dilan 1997, Ini 5 Film Lain Berlatar Bandung yang Gak Kalah Bikin Baper!
-
5 Film Pahlawan Wajib Ditonton di Netflix, Sambut Hari Pahlawan 10 November!
-
Hamish Daud Menepi dari Sidang Cerai Setelah Sepakat Pisah dari Raisa
-
Sempat Gagal, Jennifer Lawrence dan Robert Pattinson Bersatu di Film Baru Setelah Ditolak Twilight
-
Mawar de Jongh Botak demi Peran, Intip Perjuangan Batin di Balik Film Sampai Titik Terakhirmu
-
5 Fakta Men in Black yang Jarang Orang Tahu, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Siapa Nawat Itsaragrisil? Sosok di Balik Ricuh Miss Universe 2025
-
Deretan Drama Korea Usung Genre Komedi Romantis 2025, Terbaru Nice To Not Meet You
-
Sebelum Dihujat Netizen Jepang, Konten Kolaborasi Nessie Judge dan NCT Dream Sempat Batal Tayang
-
Terungkap Perbedaan Mencolok Folder Pinterest Hamish Daud dan Raisa Vs Sabrina Alatas