Suara.com - Aktor asal Korea Selatan Lee Jong Suk mempunyai pesona yang tidak main-main. Meski tengah menjalani wajib militer (wamil), popularitasnya tidak menurun.
Buktinya diperayaan ulang tahun ke-31 yang jatuh pada Senin (14/9/2020), fans terus membanjiri media sosial dengan ucapan selamat.
Maklum, Lee Jong Suk memang dikenal sebagai salah satu aktor terbaik Korea Selatan. Mayoritas drama yang dibintanginya juga selalu mencetak hits loh.
Lebih lanjut, berikut sederet fakta menarik dari Lee Jong Suk yang perlu kalian tahu.
1. Debut sejak 2005
Lee Jong Suk memulai debut aktingnya lewat film pendek, Sympathy pada 2005. Lima tahun berselang barulah dia debut di drama maupun film layar lebar.
Sayangnya waktu itu, dia hanya kebagian peran pendukung. Sebut saja di drama Secret Garden, Prosecutor Princess hingga film Ghost.
2. Tenar berkat School 2013
Ya, nama Lee Jong Suk mulai dikenal masyarakat luas saat membintangi drama School 2013. Dia memerankan sosok siswa bernama Go Nam Soon.
Baca Juga: Profil Lee Jong-suk Terlengkap
Dalam drama itu, dia beradu peran dengan Kim Woo Bin. Berkat aktingnya yang mengagumkan itu, Lee Jong Suk sampai meraih penghargaan Aktor Pendatang Baru Terbaik.
3. Drama berikutnya selalu cetak hits
Semenjak School 2013, Lee Jong Suk selalu mendapat peran sebagai pemeran utama. Bisa ditebak, semua drama yang dibintanginya pun mencetak hits.
Sebut saja ada I Hear Your Voice, Doctor Stranger, Pinocchio, W: Two Worlds, While You Were Sleeping dan masih banyak lagi.
4. Jago Taekwondo
Tidak heran adegan aksi Lee Jong Suk disetiap dramanya selalu bikin terkesan. Lelaki ini rupanya pemegang sabuk hitam taekwondo. Dia sudah belajar beladiri itu sejak SMA.
Berita Terkait
-
SM Entertainment Beri Klarifikasi Soal EXO-CBX, Tegaskan Dua Isu Berbeda
-
byebye oleh Min Jiwoon: Pesan Perpisahan yang Tenang, Tetapi Tegas
-
Gebrak Panggung Tokyo Dome, SMTOWN Live 2025 Sukses Tarik 1,1 Juta Penonton
-
NCT WISH Umumkan Tanggal Comeback dengan Teaser Pertama untuk COLOR
-
Chanyeol EXO Siap Comeback Solo Lewat Mini Album Bertajuk Upside Down Bulan Ini
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau