Suara.com - Gracia Indri akhirnya memamerkan kekasih barunya yang berwajah bule. Beberapa waktu lalu kabar itu sempat mencuat di publik, namun dibantah.
Lewat Instagram, kakak Gisela Cindy ini mengunggah foto bersama kekasih bulenya. Gracia Indri tampak bahagia di gendong oleh pacar barunya.
Dalam foto itu Gracia Indri tak menjelaskan lelaki bule tersebut kekasih barunya. Namun ia menuliskan keterangan lain.
"Siapa yang foto kak? Begitulah kira-kira pertanyaan yang muncul di kolom comment," tulis Gracia Indri dalam keterangan fotonya di Instagram, Kamis (1/10/2020).
Sontak foto itu menyita perhatian warganet dan teman dekat. Banyak yang menanyakan sosok laki-laki bule tersebut.
"Akhirnya terjawab yaa," komentar akun @adiestyfersa.
"Siapa yang di foto kak? Pertanyaan aku mah," timpal @octanatalia.
"Wowww woww siapakah dia?," kata akun @methayuna.
Sebelumnya, saat menjadi bintang tamu di tayangan Rumpi No Secret, Rabu (1/4/2020), mantan istri David NOAH itu enggan membeberkan tentang kedekatannya dengan lelaki tersebut.
Baca Juga: Terjebak di Laut Selama 10 Jam, Gracia Indri Didampingi Pacar Bulenya?
"Bule? Iya sudah pernah jalan-jalan. Bulenya kan pacar adik ku (Gisela Indri)," kata Gracia Indri.
Pertanyaan host Rumpi No Secret, Feni Rose lebih mendetail. Feni bertanya tentang sosok lelaki bule yang merangkul Gracia.
Tapi tetap saja, Gracia masih merahasiakan lelaki misterius tersebut. Dia bahkan mengelak.
"Masak sih? Aku nggak berasa (dirangkul) kenapa bisa gitu ya," gurau Gracia Indri.
Kabar kedekatan Gracia Indri dan seorang lelaki bule pertama kali mencuat karena unggahan Gisela Cindy. Dalam unggahan tersebut, Gracia tampak dirangkul oleh seorang lelaki.
Tag
Berita Terkait
-
Adu Nasib di Kanada, Gisela Cindy Bisnis Sewa Alat Permainan dan Ipadbooth untuk Pesta
-
Gracia Indri Ajak Anak Belanja, Wajah Nova Disanjung Gemoy dan Menggemaskan
-
Gracia Indri Beragama Katolik, Kakak Ipar Bule Diduga Putuskan Mualaf Hingga Berhijab
-
7 Potret Gracia Indri Pulang ke Indonesia, Kumpul Keluarga dan Teman
-
10 Potret Baby Nova Lynn Anak Gracia Indri, Punya Wajah Bule Persis Sang Ayah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi