Suara.com - Gracia Indri mengunggah momen lucu saat putrinya, Nova Lynn Slijpen diajak untuk pergi berbelanja.
Dalam video yang diunggah di akun Instagram pribadinya. Terlihat Gracia Indri mengajak juga suamiya, Jeffrey Slijpen.
Nova yang menggunakan baju ungu dan celana pink tampak berjalan dipegangin oleh ayahnya.
Tingkah Nova dinilai begitu menggemaskan. Pasalnya ada saja tingkahnya yang menjadi perhatian. Sehingga banyak orang yang senang dengan tingkah anak kecil tersebut.
Dari caption foto yang diberikan oleh ibunya, Nova harus terus digandeng oleh ayahnya.
"Nova Shopping. Papanya harus pegangin, Kalau nggak kalap kayak emaknya hahahahaha," tulis Gracia Indri.
Momen Nova putri Gracia Indri shopping ini mencuri perhatian netizen. Bahkan banyak yang memberi beragam komentar.
"Mama atau Nova nih yang shopping," celetuk salah satu warganet.
"Jangan dilepas ya Pa, saldo sekejap lenyap kwkwkwkwk," sambung warganet lainnya.
Baca Juga: Gracia Indri Beragama Katolik, Kakak Ipar Bule Diduga Putuskan Mualaf Hingga Berhijab
"Wuaaahhhh lucu bangettt," puji warganet.
"Masya Allah kak @graciaz14 anaknya cantik apalagi pipinya gemoy," timpal yang lain.
"Keren. Masih bayi shoppingnya udah di Belanda," timpal warganet.
"Gemeshnya sama dedek Gemoy ni," puji netizen.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Gracia Indri Beragama Katolik, Kakak Ipar Bule Diduga Putuskan Mualaf Hingga Berhijab
-
7 Potret Gracia Indri Pulang ke Indonesia, Kumpul Keluarga dan Teman
-
10 Potret Baby Nova Lynn Anak Gracia Indri, Punya Wajah Bule Persis Sang Ayah
-
Punya Uang Banyak, Ini 10 Artis Melahirkan di Luar Negeri
-
Wajah Bayinya Jadi Sorotan, Intip 5 Momen Gracia Indri Melahirkan Anak Pertama
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah