Suara.com - Tissa Biani mati kutu saat dicecarRio Motret tentang isu berpacaran dengan Dul Jaelani. Beberapa kali mengelak, perempuan 18 tahun itu akhirnya mengaku hanya berteman.
Kendati begitu, bintang film Perfect Dream ini mengaku cocok dengan Dul Jaelani. Dia menyukai sifat anak Maia Estianty itu.
"Apa yang kamu liat dari sosok Dul sampai kamu ngerasa chemistry cocok nih. Dari segi sifat, bukan dari segi hobi ya," kata Rio Motret di kanal YouTubenya, RIOMOTRET dikutip Suara.com, Senin (12/10/2020).
"Sifatnya baik banget, terus dewasa," jawab Tissa Biani.
"Kelihatan cuek ya orangnya?" timpal Rio Motret.
Tissa Biani pun membela saat Dul Jaelani disebut sebagai tipikal cowok cuek. Dia bilang, Dul tidak seperti yang dilihat orang-orang.
"Em kelihatannya kali ya. Waktu awal-awal memang cukup pendiam cuma sudah nemu kecocokan dari obrolannya lama kelamaan ya kayak nyambung aja sih. Orangnya kocak, bawel," kata Tissa Biani.
Belum puas, Rio Motret kembali menggoda Tissa Biani. Dia membeberkan sesi pemotretan perempuan 18 tahun itu dengan Dul yang terlihat malu-malu.
"Ya sedikit ya (informasi) Tissa sempat foto di sini (sama Dul), nah itu masih malu-malu tuh dua-duanya. Terus waktu itu belum ada apa-apa nih," goda Rio Motret.
Baca Juga: Deg-degan, Tissa Biani Pakai Perhiasan Rp 5 M saat Pemotretan di Kali
Sontak Tissa Biani langsung menimpali perkataan Rio Motret dengan tersipu malu.
"Eh sekarang emang sudah ada apa-apa? Haha," tanya Tissa Biani.
"Udah mendingan ngaku aja deh, ada apa sih sebenarnya? Haha. Teman tapi mesra," timpal Rio Motret.
Lagi-lagi Tissa Biani mengelak berpacaran dengan Dul Jaelani. Dia mengaku hubungannya hanya sebatas teman dekat.
"Nggak. Aduh, aduh, aduh haha," ujar Tissa Biani terkekeh.
"Nggak boleh bilang teman lho, pamali kalau sudah jadian," gurau Rio Motret.
Berita Terkait
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
8 Film Tissa Biani di 2025, Ada yang Nyaris Raih 10 Juta Penonton
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
Dul Tetap Kalem di Tengah Gosip Perceraian Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
-
Jadi Ikon Festival Nyanyian Anak Negeri, Dul Jaelani Jadi Saksi Munculnya Bakat Baru Generasi Muda
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Ikhlas Melepas Ayah, Gilang Dirga Sambut Tahun 2026 dalam Suasana Duka
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Curhat Diputusin Pacar Bule, Unggahan Awkarin Dinotis Pria Dubai: Akan Kuhalalkan Kamu
-
Desta Recreat Foto Liburan Bareng Natasha Rizky dan Anak-Anak, Rumor Rujuk Menguat
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Missing, Drama Thailand Adaptasi Drakor Populer
-
Mario Caesar Terima Tawaran Main Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Tanpa Tahu Peran
-
10 Film Terbaik Dunia 2025 versi Letterboxd dari Asia, Ada Sore: Istri dari Masa Depan
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng