Suara.com - Pernikahan Sule dan Nathalie Holscher belakangan ini kerap mencuri perhatian dengan sederet momen manisnya. Namun siapa sangka, di balik harunya pernikahan tersebut, terselip cerita lucu yang berasal dari netizen. Hal ini dipamerkan oleh Rizky Febian lewat unggahan Instagram pribadinya.
Tampak dalam sebuah laman sosial media, foto Sule sekeluarga di atas pelaminan. Namun, ada salah satu komentar yang menuliskan pujian yang bikin ngakak.
Netizen yang bernama Ajizah tersebut mengomentari pernikahan Sule yang keren karena bisa mengundang Rizky Febian. Entah netizen tersebut bercanda atau memang tak tahu jika Rizky Febian adalah anaknya.
@Ajizah : "Kang Sule keren banget nikahannya ngundang Rizky Febian," ujar netizen tersebut. Rizky Febian pun menanggapi komentar tersebut.
Rizky Febian berterima kasih kepada Sule karena telah mengundangnya. Ia menuliskannya di caption Instagram, @rizkyfbian: "Makasih udah ngundang ya @ferdinan_sule. Gimana ini ya? #$%^&" tulis Rizky Febian.
Reaksi Rizky Febian pun membuat rekan artis hingga netizen turut tertawa. Banyak juga yang tak menduga dengan komentar netizen tersebut.
@aditsur88 : "Gue suka ni pinternya natural,"
@caitlinhalderman : "Ahhhhh bodo amat hahahaha,"
@arbaniyasiz : "Ngakak," @fiitriasucianna : "Kan itu anaknya woyy,"
Baca Juga: Pasrah soal Momongan, Sule: Tugas Saya Nyetrum Doang
Wah, kocak juga nih netizen mengomentari pernikahan Sule dan Nathalie Holscher. Reaksi Rizky Febian nggak kalah bikin ngakak nih!
Berita Terkait
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
-
Blak-blakan, Sule Ungkap Pendapatan Fantastis dari Dunia Digital
-
Kembali Perkuat Lini Tengah, Fuad Sule Siap Tampil Perdana Bersama Persis Solo Lawan Persebaya
-
Fuad Sule Antusias Hadapi Persebaya, Bertekad Akhiri Tren Buruk Persis Solo
-
Sule Hasilkan Rp1,2 Miliar Sebulan Cuma dari YouTube
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Realita Pahit Usai Konser BLACKPINK, Ojol Matikan Aplikasi Tembak Harga Ratusan Ribu di GBK
-
Bukan Menghilang, Ini 4 Fakta Vidi Aldiano Ambil Jeda Panjang dari Dunia Hiburan
-
Viral Info A1 Pengacara Daehoon, Netizen Heboh: Benarkah Jule Sudah Sepakat Cerai?
-
Marcella Zalianty Hidupkan Kembali Kisah Pahlawan Wanita Lewat Monoplay Melati Pertiwi
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Momen Kocak Geng Nagita Slavina Nyasar di Konser BLACKPINK, Rela Hujan-hujanan Demi Jennie cs
-
Padi Reborn Menggebrak dengan "Ego": Kisah Cinta, Gengsi, dan Refleksi 28 Tahun Perjalanan Musik
-
Rose BLACKPINK Nobatkan BLINK Indonesia Jadi Penonton Paling Meriah: Kalian di Posisi Teratas!
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Publik Curiga Dicepuin Mertuanya yang Polisi
-
Diguyur Hujan dan Sempat Molor, BLACKPINK Tetap Gebrak Panggung GBK di Hari Pertama Tur DEADLINE