Suara.com - Penyanyi Rey Mbayang mendadak bikin salah fokus warganet yang melihat Insta Storynya beberapa waktu lalu. Pemicunya, ada bercak merah di leher suami Dinda Hauw itu.
Tidak ingin warganet berpikiran macam-macam, Rey Mbayang memberikan penjelasan. Pelantun Di Sepertiga Malam itu menerangkan merah di leher bukan bercak, melainkan bengkak.
"Jadi ternyata pada salfok sama ini," kata Rey Mbayang dikutip dari Insta Story, Jumat (27/11/2020).
Bengkak tersebut diakui Rey Mbayang menyebabkan sakit yang dirasakan olehnya.
"Ini tuh sakit, kayak ada luka seperti jerawat atau bisul," ujarnya.
Dipantau lewat update di Insta Story hari ini, Sabtu (28/11/2020) bengkak merah di lehernya tersebut tak lagi terlihat.
"Tinggal merahnya doang. Bekas lukanya udah nggak terlalu terlihat," kata penyanyi bernama lengkap Reynaldi Aditya Wisnu Putra Atmajaya Mbayang ini.
Soal bengkak merah di leher, tampaknya tak terlalu memengaruhi aktivitas Rey Mbayang. Buktinya, ia tampil percaya diri mempromosikan produk endorse.
Selain itu, tampak pula aktivitas Rey Mbayang bersama sang istri yang sedang memproduksi lagu duet mereka.
Baca Juga: Rizky Billar Akui Jadi Populer karena Dinda Hauw dan Lesti Kejora
"Dinda mau punya single guys, tungguin ya," tulis Rey Mbayang.
Rey Mbayang terlihat sabar menemani Dinda Hauw yang sedang latihan gitar. Di kesempatan itu pula, lelaki kelahiran Manado ini bernyanyi sambil diiringi alat musik yang dimainkan sang istri.
"Mau bikin kayak gini juga ah sama bini," ujar @ameer_Azzikra.
"Masya Allah, nggak pernah bosan sama mereka berdua," sahut yang lain.
Berita Terkait
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Sinopsis Bidadari Surga, Film Baru Rey Mbayang dan Dinda Hauw
-
Rey Mbayang dan Dinda Hauw Hadapi Ujian Cinta Beda Dunia di Film Bidadari Surga
-
Keluar dari Zona Nyaman! Rey Mbayang dan Dinda Hauw Perdana Main Film Horor
-
Dinda Hauw dan Rey Mbayang Punya Aturan Jika Akting dengan Lawan Jenis, Dilarang Ciuman!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka