Suara.com - Presenter Vicky Prasetyo tinggal selangkah lagi menikahi Kalina Oktarani. Sebelum menuju pernikahan, pasangan ini menggelar prosesi lamaran, Minggu (24/1/2021).
Lamaran berlangsung di kediaman Vicky Prasetyo di kawasan Bekasi, Jawa Barat. Suasananya dijaga panitia lamaran sang gladiator yang mengenakan busana batik.
Awak media hanya bisa merekam bagian luar rumah dan terlihat deretan mobil dari tamu yang hadir.
Berdasarkan keterangan dari salah satu panitia, daftar tamu memang terbatas. Mengingat lamaran ini diadakan di tengah pandemi.
Pantauan Suara.com, dua orang berjaga di depan pintu untuk melakukan cek suhu dan dan memberikan hand sanitizer untuk tamu.
Sementara tamu yang hadir sudah ada pasangan Lee Jong Hoon dan Moa. Menyusul setelah mereka Female DJ, Dinar Candy.
Hadir di lamaran Vicky Prasetyo dan Kalina Oktarani, Dinar Candy mengaku kaget bercampur bahagia.
"Seneng, tapi awalnya kaget. Ternyata ka Vicky gentle buat menikahi Kalina," kata Dinar Candy.
Baca Juga: Ada 7 Ribu Cowok yang Daftar Jadi Pacar Sewaan Dinar Candy
Rasa kagetnya lantaran ia tak menyangka Vicky Prasetyo akhirnya bisa menikah. Setelah awalnya ditolak Kalina Oktarani.
"Jadi ka Vicky cerita pernah DM ka Kalina terus aku nyindir kayak iiih pacarnya Vicky Prasetyo ya.. Terus dia yang ih jangan, kamu jangan bahas kayak gitu," kenang Dinar Candy.
Namun seiring berjalannya waktu, Kalina Oktarani mulai jatuh cinta dan menerima Vicky Prasetyo.
"Dari situ nggak tau kenapa, Kalina itu dari dulu kayak apa ya, nggak mau banget tapi beneran malah," ujar Dinar Candy.
Prosesi lamaran Vicky Prasetyo dan Kalina Oktarani sendiri akan berlangsung sore ini. Acara ini akan disiarkan secara live di salah satu akun YouTube.
Jika tidak ada halangan, sejoli itu akan menikah pada 21 Februari 2021.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Bongkar Perempuan Inisial S yang Diduga Jadi Simpanan RK, Bukan Aura Kasih?
-
Viral Lagi Pengakuan Dinar Candy dan Lisa Mariana: Sosok S Diduga Simpanan Ridwan Kamil
-
Selain Davina Karamoy, Deretan Artis Ini Juga Sempat Terseret Rumor Menjadi Sugar Baby
-
Resbob Dilaporkan Imbas Hina Suku Sunda, Terancam Hukuman hingga 6 Tahun Penjara
-
Ada Tujuan Tersembunyi di Balik Penunjukan Dinar Candy Sebagai Ketua Pengajian Umi Pipik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan