Suara.com - Seorang content creator bernama Suban Lora menciptakan sebuah lagu untuk Michael Yukinobu De Fretes. Lagu itu berjudul Enak Rasane dengan menggunakan lirik bahasa Jawa.
Dalam video yang beredar, Suban Lora dan Michael Yukinobu De Fretes tampak gembira menyanyikan lagu tersebut.
Sontak, video yang diunggah kembali di akun gosip itu panen cibiran. Pasalnya, Nobu sapaannya terlihat menikmati lagu tersebut sambil senyum-senyum.
Sesekali, Michael Yukinobu De Fretes juga memuji pencipta lagu tersebut. Entah tersangka video syur 19 detik itu paham atau tidak arti dari lagunya.
Tak menunggu lama, unggahan itu pun langsung banjir komentar netizen.
"Nobu manggut-manggut aja padahal itu lagu nyeritain soal dia wkwkwk," ujar @intan_lestari91 di kolom komentar.
"Bener ya orang sekarang uda tau punya skandal malah dikasih panggung. Nggak cowoknya nggak ceweknya sama aja. Bener-bener merusak moral anak bangsa," imbuh @iiez.zz.
"R.i.p rasa malu," timpal @leffemmery.
Baca Juga: Masih Isolasi Mandiri, Gisella Anastasia Belum Bisa Wajib Lapor
"Sebenernya si MYD tau nggak sih sama arti dari lagunya?" sambung @pinksecondstuff17.
"Muka beton" tambah @aviet273.
Maklum lirik lagu Enak Rasane disebut mengarah ke skandal video syur 19 detik Michael Yukinobu De Fretes dan Gisella Anastasia.
Lebih lanjut berikut Suara.com lirik lagu Enak Rasane beserta artinya.
Nyingit nyingit aku nemoni
(Diam-diam aku menemuinya)
Nyambung seduluran alasane
(Menyambung tali persaudaraan alasannya)
Berita Terkait
-
Cinta Brian Diduga Sindir Mantan, Netizen: Umur 18 Tahun Berharap Apa?
-
Pacari Gisel yang Lebih Dewasa, Cinta Brian Diduga Sindir Callista Arum: Capek Ngemong
-
Gisel Nyesek Kenang Momen Ceria Mpok Alpa Bareng Gempi, Tak Tahu Lagi Berjuang Sembuh
-
Sadar Gempi Bisa Bingung Lihat Ibunya Gonta-ganti Pasangan, Gisel Terapkan Pola Asuh Terbuka
-
Beda dari yang Lain, Gisella Anastasia Konsisten Kenalkan Pacar ke Gempi
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
2 Guns: Denzel Washington dan Mark Wahlberg Jadi Agen Rahasia Bikin Kekacauan, Malam Ini di Trans TV
-
Ini Satu-Satunya yang Bikin Mama Amy Terhibur Saat Berjuang Sembuh
-
Ashanty Bantah Rampas Aset, Mantan Karyawan Ungkap Barang-Barang yang Diambil Paksa
-
Eks Karyawan Ashanty Ngaku Disuruh Teken Surat Penggelapan Rp2 Miliar: Hitungannya Saya Enggak Tahu
-
Momen Kocak Nagita Slavina Ketemu Kendall Jenner, Salting Brutal hingga Tak Berani Minta Foto
-
Anditi Rilis Jantung Kecilku, Lagu yang Bikin Pejuang Garis Dua Banjir Air Mata
-
Viral Tepuk Pajak, Melanie Subono Sentil Pemerintah yang Remehkan Masalah Rakyat
-
Firdaus Oiwobo Ejek Hotman Paris Cuma Menang Harta: Otak Menangan Saya
-
Denda Rp1 Miliar ke Vadel Badjideh Dipertanyakan Kuasa Hukum: Dia Bukan Koruptor
-
Yai Mim Berderai Air Mata, Tak Terima Istrinya Dilabeli Lonte dan Main dengan Kyai