Suara.com - Sejak kasus perselingkuhan Ayus Sabyan dan Nissa Sabyan, vokalis band religi itu menghilang. Tapi kini, untuk pertama kalinya, perempuan 22 tahun itu muncul di hadapan publik.
Tidak secara langsung, melainkan kemunculan Nissa Sabyan hadir lewat postingan Instagram. Ia mengunggah cuplikan video klip band terbarunya, Sau Jagat.
Lagu itu, kata Nissa Sabyan ditulis kekasihnya, Ayus Sabyan. "Cipta: Ayus," tulis Nissa Sabyan, Sabtu (13/3/2021).
Melalui kolom caption itu pula, tersemat lirik yang diciptakan Ayus Sabyan. Menariknya, ada kata-kata khilaf yang sempat diucapkan keyboardist Sabyan Gambus itu saat memberikan klarifikasi atas hubungannya dengan Nissa.
Lantas, apakah lewat lirik tersebut, Ayus Sabyan sekaligus mencurahkan isi hatinya? Berikut potongan lirik yang diunggah Nissa Sabyan.
"Jiwa yang tak tenang hati yang tenggelam. Khilaf ku untuk relakan segala yang ku genggam," demikian bait lirik yang ditulis Ayus Sabyan.
"Rasa yang kau beri bukan yang ku pinta, ku pasrah dan menerima ku serahkan semua.
Jalan tak berarah kemana melangkah, membawa cinta bersama luka yang kurasa," imbuhnya.
Cuplikan video yang diunggah sekira dua jam tersebut telah disaksikan ratusan ribu warganet. Mereka juga menyoroti lirik yang diciptakan bapak dua anak ini.
Baca Juga: Perdana Muncul, Nissa Sabyan dan Ayus Bikin Geger Warganet
"Caption liriknya dalam ya," kata @vinalira.
"Kayak menceritakan hidup yang sekarang dialami ya," sahut @_monaemon.
"Lagunya cocok ya, mungkin seperti yang mereka rasakan," ucap @oza_hameza.
Seperti diketahui, dalam klarifikasi Ayus Sabyan soal hubungannya dengan Nissa Sabyan, ia mengaku khilaf.
“Saya dengan penuh kesadaran dan ketulusan ingin memohon maaf kepada istri, keluarga, teman-teman sabyan dan semua yang merasa tidak nyaman dengan kekhilafan yang saya lakukan," kata Ayus dalam video yang beredar Minggu (21/2/2021).
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan Diduga Sedang Hamil Anak Ayus, Perutnya yang Makin Besar Jadi Sorotan
-
Unggahan Terbaru Ririe Fairus di Tengah Kabar Nissa Sabyan Hamil: Waktunya Merayakan
-
Ayah Bantah Nissa Sabyan Hamil Anak Ayus, Baby Bump Justru Makin Terlihat
-
Sabyan Gambus Umumkan Vakum, Nissa Sabyan Disindir: Cuti Lahiran Ya Umi?
-
Netizen Heboh Perut Buncit Nissa Sabyan, Bapaknya Langsung 'Skakmat': Belum Hamil!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!
-
Tes Urine Negatif Narkoba, Beby Prisillia Langsung Kirim Pesan Haru untuk Onad: Tuhan Bersamamu
-
Sinopsis Boss: Film Komedi Baru Jung Kyung Ho tentang Gangster, Tayang 5 November di Bioskop
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Sebut Gading Marten dan Medina Dina Sudah Berpacaran
-
Ada Alasan Spiritual di Balik Alasan Denada Tak Tampilkan Wajah Aisha
-
Vidi Aldiano Pamit Sementara dari Panggung Musik, Ungkap Alasan Hiatus