Suara.com - Khoirunnisa atau yang lebih dikenal sebagai Nissa Sabyan santer dikabarkan tengah hamil anak dari Ayus Sabyan.
Kabar kehamilan Nissa mencuat usai beredar video penampilannya di atas panggung di mana perutnya terlihat lebih besar atau buncit dari biasanya.
Gerak-gerik dari vokalis Sabyan Gambus di atas panggung dinilai lebih berhati-hati juga memicu spekulasi.
Ayah Nissa Sabyan, Haji Komar, telah memberikan klarifikasi dan membantah tegas isu kehamilan putrinya tersebut.
"Belum, belum, belum (hamil)," kata ayah Nissa saat ditemui awak media pada sekitar akhir September 2025.
Namun penampilan Nissa dalam video terbaru yang viral di media sosial tampaknya tak sesuai dengan bantahan sang ayah.
Dalam video, bintang film Sabyan: Menjemput Mimpi itu memakai busana longgar dengan perut yang terlihat besar.
Warganet yakin itu adalah baby bump dan memberikan beragam komentar sinis.
"Gimana rasanya, nggak bisa bangga dengan baby bumpnya, Nis?" tulis warganet.
Baca Juga: Tak Bisa Tampil Mesra dengan Ayus Sabyan di Depan Umum, Nissa Sabyan Ramai Dikasihani
"Harusnya kamu dirayakan nisa. Bisa share di sosmedmu lagi hamil, bisa foto hamil, bisa babymoon, bisa gender reveal. Sayang bangat jadi nggak bisa pamer. Pelajaran ya buat para wanita, jangan ambil suami orang," komentar warganet.
"Aura bumilnya kelihatan banget kok. Mau dia tutupin kayak gimana pun, tetap kelihatan. Ya sudah, semoga lancar ya, Nissa, sampai persalinannya. Jangan lupa minta maaf sama Mbak Ririe," sahut yang lain.
Sebagaimana diketahui, Nissa Sabyan ramai dituding merebut Ayus dari Ririe Fairus. Kabar ini ramai dibicarakan pada 2021.
Saat itu, adik Ayus, Fadhila Nova, membenarkan bahwa perpisahan Ayus dan Ririe disebabkan oleh orang ketiga, yaitu Nissa Sabyan.
Hubungan terlarang ini diklaim telah diketahui sejak Juli 2019 melalui pesan singkat yang ditemukan.
Baik Ayus maupun Nissa disebut telah mengakui hubungan tersebut dan meminta maaf kepada Ririe Fairus.
Berita Terkait
-
Sabyan Gambus Umumkan Vakum, Nissa Sabyan Disindir: Cuti Lahiran Ya Umi?
-
5 Fakta Kabar Kehamilan Nissa Sabyan, Dari Video Viral hingga Bantahan Tegas Keluarga
-
Nissa Sabyan Gencar Dikabarkan Hamil Anak Ayus Sabyan, Sang Ayah Beri Jawaban Tegas
-
Tubuh Makin Berisi, Nissa Sabyan Dicurigai Hamil
-
Cerita Kristian Putuskan Masuk Islam, Bermula Dengar Suara Nissa Sabyan
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Dulu Sembunyi-Sembunyi, Ini 7 Potret Steffi Zamora dan Nino Fernandez saat Pacaran
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Alas Roban Jadi Film Pertama Raih 1 Juta Penonton di 2026
-
Tangis Marshanda Pecah, Akui 17 Tahun Hidup dalam Penyangkalan Bipolar
-
Nadin Amizah dan Hindia Sukses Sihir Penonton di Anti Garing Show Volume 2
-
Geger! Cha Eun Woo Diduga Kemplang Pajak Rp240 Miliar, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Tantara, Duet Maut Song Hye Kyo dan Gong Yoo Sebagai Teman Masa Kecil
-
Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional, Noe Letto Mundur Jika Masukannya Tak Didengar
-
Viral Perempuan Diceraikan Sehari Usai Melahirkan, Suami Balikan ke Mantan