Suara.com - Grand final Indonesian Idol 2021 special season akan digelar malam ini (19/4/2021). Dua peserta yang masuk grand final yakni Rimar dan Mark pun menyambutnya dengan penuh suka cita.
Diketahui, Rimar Callista dan Mark Natama masuk terpilih sebagai peserta yang masuk grand final setelah sebelumnya menyingkirkan Anggi saat berada di tiga besar.
Nah, buat yang ingin mengenal lebih dekat para pesertanya, berikut ini profil peserta Indonesian Idol 2021 special season.
Peserta Grand Final Indonesian Idol 2021
1. Rimar Callista
Rimar Callista lahir tanggal 18 Januari 1997 di Jakarta. Rimar salah satu peserta yang beruntung karena mendapat wildcard dari Judika dan sukses masuk babak Final Showcase. Bahkan, ia juga sukses masuk grand final.
Di malam Grand Final nanti, Rimar akan menyanyikan lagu hits dari Pamungkas berjudul "To The Bone".
2. Mark Natama
Pria yang memiliki nama lengkap Mark Natama Saragi ini lahir pada tahun 2000. Peserta asal Jakarta ini pandai memainkan berbagai alat musik. Ia juga diketahui pandai membuat lagu. Ia juga menjadi peserta yang lolos masuk grand final bersama Rimar.
Baca Juga: Link Live Streaming Athletic Bilbao vs Barcelona, Final Copa del Rey
Di malam Grand Final nanti, Mark akan menyanyikan "Lagu Cinta" dari Dewa 19.
Jadwal Grand Final Indonesian Idol 2021 Special Season akan ditayangkan malam ini, Senin 19 April 2021 yang akan disiarkan live di RCTI pukul 21.00 WIB dengan dipandu oleh host Boy William.
Turut hadir juga seluruh dewan juri yakni Ari Lasso, Anang Hermansyah, Maia Estianty, dan Rosa.
Link Live Streaming Grand Final Indonesian Idol 2021
Selain itu, Malam Grand Final Indonesian Idol 2021 Special Season dapat juga disaksikan di aplikasi RCTI+ atau live streaming berikut ini.
Tag
Berita Terkait
-
Sinopsis Ikatan Cinta 19 April 2021: Nino Batal Laporkan Riky ke Polisi?
-
Detective Conan The Scarlet Bullet: Sinopsis dan Jadwal Tayang di Indonesia
-
Sinopsis Ikatan Cinta 18 April 2021: Rahasia Elsa dan Riki Akan Terkuak?
-
Link Live Streaming Athletic Bilbao vs Barcelona, Final Copa del Rey
-
Link Live Streaming Chelsea Vs Man City, Semifinal Piala FA 17 April
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Serial Netflix Terpopuler Sepanjang Masa, Stranger Things Segera Tamat
-
Berani Laporkan Inara Rusli ke Polisi, Ternyata Wardatina Mawa Punya Backingan yang Tak Main-Main
-
5 Film Indonesia Raih Penonton Terbanyak di Hari Pertama Penayangan Sepanjang 2025
-
Sinopsis We Bury The Dead, Daisy Ridley Hadapi Zombie Jenis Baru
-
Rekomendasi Film Indonesia Genre Sci-fi di Netflix, Ceritanya Unik-Unik
-
Tahu Kabar Inara Rusli Dinikahi Pria Beristri Bukan Hoaks, Eva Manurung Ibu Virgoun Kejang-Kejang
-
Hotel Danau Toba Penuh Konflik Warisan, Diangkat ke Film Drama Komedi
-
Dipersatukan dengan Amanda Manopo, Kenny Austin Bocorkan Perannya di Series Paylater 2
-
7 Film Anime Masuk Daftar Eligible Oscars 2026
-
7 Rekomendasi Film Rio Dewanto, Legenda Kelam Malin Kundang Akhirnya Tayang di Bioskop