Suara.com - Umi Pipik mengungkap alasan sengaja menutupi identitas dua istri almarhum Ustaz Jefri Al Buchori. Satu di antaranya lantaran status salah satu di antara mereka seorang artis.
"Nggak perlu lah, maksudnya yah kalau untuk kedua saya pernah ketemu, biasa aja. Dia baik," kata Umi Pipik di akun YouTube Cumicumi yang diunggah pada Selasa (11/5/2021).
"Cuma kalau yang ketiga karena dia public figure, saya nggak mungkin akan mengucapkan itu," sambungnya lagi.
Keputusannya menutup rapat identitas itu gara-gara Umi Pipik merasa hubungannya dengan mereka baik-baik saja.
"Kenapa saya tutupi? Yah karena kita baik-baik saja. Nggak perlu dibuka. Jadi ditutupi," ucap Umi Pipik.
Sebelumnya, Umi Pipik membuat pengakuan mengejutkan tentang almarhum suaminya semasa hidupnya. Dia bilang Uje sapaannya punya tiga istri.
Umi Pipik baru berani bongkar setelah Ustaz Jefri Al Buchori meninggal sekian lama. Rupanya, dia mau sang suami dikenal dengan dakwahnya bukan poligami.
"Jadi kenapa baru sekarang dibukanya, selama 13 tahun saya berumah tangga, saya bukan tipe orang yang apa-apa dicurhatkan di media sosial. Saya ingin umatnya fokus sama dakwah beliau aja," terang Umi Pipik.
Baca Juga: Takut Terlantar, Umi Pipik Cari Anak Uje dari Istri Kedua
Yang pasti, Umi Pipik mengaku ikhlas dipoligami oleh sang suami. Hubungan dia dan para madunya pun berjalan baik.
Berita Terkait
-
Nonton Langsung Timnas di Jeddah, Umi Pipik Adu Mulut dengan Warga Arab Saudi
-
Janji yang Tak Sempat Terlaksana, Umi Pipik Ungkap Rencana Pengajian dengan Mpok Alpa
-
5 Momen Bahagia Adiba Khanza dan Egy Maulana Umumkan Kehamilan, Dari Simbol Hati hingga Tawa Lepas
-
Adiba Khanza Hamil Anak Egy Maulana Vikri, Ini Beda Reaksi Umi Pipik dan Abidzar
-
Cuma 3 Orang Kepercayaan yang Pertama Diberitahu Olla Ramlan soal Lepas Hijab
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Ariel NOAH Perankan Dilan 1997, Ini 5 Film Lain Berlatar Bandung yang Gak Kalah Bikin Baper!
-
5 Film Pahlawan Wajib Ditonton di Netflix, Sambut Hari Pahlawan 10 November!
-
Hamish Daud Menepi dari Sidang Cerai Setelah Sepakat Pisah dari Raisa
-
Sempat Gagal, Jennifer Lawrence dan Robert Pattinson Bersatu di Film Baru Setelah Ditolak Twilight
-
Mawar de Jongh Botak demi Peran, Intip Perjuangan Batin di Balik Film Sampai Titik Terakhirmu
-
5 Fakta Men in Black yang Jarang Orang Tahu, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Siapa Nawat Itsaragrisil? Sosok di Balik Ricuh Miss Universe 2025
-
Deretan Drama Korea Usung Genre Komedi Romantis 2025, Terbaru Nice To Not Meet You
-
Sebelum Dihujat Netizen Jepang, Konten Kolaborasi Nessie Judge dan NCT Dream Sempat Batal Tayang
-
Terungkap Perbedaan Mencolok Folder Pinterest Hamish Daud dan Raisa Vs Sabrina Alatas