Suara.com - Rich Brian dikenal sebagai musisi yang telah mengharumkan nama Indonesia di mata dunia lewat musik Hip Hop. Single Rich Brian yang berjudul Sydney terpilih sebagai lagu resmi PUBG Mobile Pro League (PMPL) 2021. Itu hanya salah satu prestasi Rich Brian yang telah sukses berkarier di industri musik Amerika.
Pria bernama lengkap Brian Imanuel Soewarno ini melejit setelah merilis single debut berjudul Dat $tick hingga bergabung sebuah agensi asal Amerika Serikat yang didirikan oleh Sean Miyashiro, 88 Rising. Rich Brian juga menarik perhatian fans K-Pop setelah merilis single bareng Chung Ha berjudul These Nights.
Rich Brian dikenal aktif membagikan sebagian kehidupannya melalui Instagram @brianimmanuel yang telah diikuti 3,6 juta followers hingga 29 Juni 2021. Salah satu hal menarik yang sering dibagikan Rich Brian ialah potret masa kecilnya.
Seperti apa potret masa kecil Rich Brian? Yuk simak bareng-bareng sambil membahas fakta-fakta menarik tentang Rich Brian yang mungkin kamu belum tahu berikut ini.
1. Potret Masa Kecil Rich Brian Bareng Ibunda
Rich Brian membagikan potret masa kecilnya bersama sang mama, Megawati Purnomo, saat memperingati Hari Ibu. Wanita yang melahirkan Rich Brian pada 3 September 1999 tersebut tampil stylish dengan kacamata hitam. Sedangkan Rich Brian sepertinya ogah diajak foto sampai sang mama harus memegangi tubuhnya.
2. Potret Masa Kecil Rich Brian di Terminal
Sejak kecil, Rich Brian sudah tampil modis dengan kaus dan topi. Digandeng sang mama, Rich Brian tampak berada di sebuah terminal bus yang membuat penggemar memperdebatkan lokasinya. Rich Brian memperlihatkan wajah "songong" yang sepertinya telah menjadi ciri khas hingga dewasa.
3. Potret Masa Kecil Rich Brian Usia 11 Tahun
Baca Juga: Gagal Berkarir di Tanah Air, 5 Artis Indonesia Ini Justru Tenar di Luar Negeri
Rich Brian di usia 11 tahun tampil dengan gaya rambut agak panjang berponi. Gaya rambut tersebut memang sempat tenar di tahun 2010. Di sebelah Rich Brian adalah sang kakak, Roy Leonard, yang dikenal sebagai DJ dengan nama panggung Roycdc!. Sepertinya Rich Brian meniru gaya rambut sang kakak, mirip banget ya?
4. Potret Masa Kecil Rich Brian Bareng Cewek
Selain bersama Roy Leonard, Rich Brian juga membagikan potretnya dengan rambut 'andalan' tahun 2010 bersama cewek-cewek cantik. Tak diketahui siapa cewek yang ada dalam foto Rich Brain tersebut. Namun perlu diketahui, Rich Brian juga memiliki kakak perempuan bernama Sonia Eryka yang lebih dulu terjun ke dunia hiburan. Sonia pernah membintangi sinetron Kepompong dan kini telah menjadi seorang desainer profesional.
5. Potret Masa Kecil Rich Brian Bareng Papa
Rich Brian juga memperingati Hari Ayah dengan membagikan potret masa kecilnya bareng sang papa, Heroe Moeljadi Soewarno. Rich Brian dinilai mendapatkan ketampanannya itu dari sang papa.
6. Potret Masa Kecil Rich Brian Peringati Hari Ayah
Berita Terkait
-
Rich Brian Umumkan Tur Asia 2025, Jakarta Jadi Kota Pembuka
-
General Sale Tiket Konser Rich Brian "Where Is My Head" Mulai 30 September 2025, Jangan Terlewat!
-
TV Nasional Bungkam, Rich Brian Lantang Suarakan Kebobrokan yang Terjadi di Indonesia
-
Rich Brian Pulang Kampung! Siap Guncang Jakarta di Konser Where Is My Head?
-
Kabar Dipacari Reza Arap, Lula Lahfah Malah Kedapatan Bareng Rich Brian
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
Terkini
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku