Suara.com - Nadine Kaiser merupakan putri dari Susi Pudjiastuti dan Daniel Kaiser. Nama Nadine Kaiser memang asing terdengar di telinga masyarakat Indonesia karena jarang tersorot oleh media.
Nadine Kaiser juga lebih lama tinggal di luar negeri daripada di Indonesia bersama ibundanya. Ketika beranjak remaja, Nadine menghabiskan waktunya di Swiss dan Amerika Serikat untuk mengenyam pendidikannya. Nadine Kaiser juga memiliki status kewarganegaraan Swiss. Namun, tahun 2017 Nadine Kaiser sudah resmi berstatus menjadi Warga Negara Indonesia.
Putri cantik Susi Pudjiastuti ini hampir genap berusia 27 tahun pada 24 Juli mendatang. Walaupun jarang disorot media, Nadine Kaiser ini juga memiliki pesona tersendiri seperti ibunya. Nadine Kaiser juga gemar membagikan foto-foto cantik dan aktivitasnya melalui instagram pribadinya. Yuk, simak potret Nadine Kaiser berikut.
1. Peduli Kebersihan Pantai
Sebagai mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti sangat menjaga lingkungan laut dan sekitarnya. Tinggal di Pangandaran sejak remaja tentu membuat Susi Pudjiastuti selalu senang berkegiatan di air dan tentunya tak lupa menjaga lingkungan pantai.
Nadine Kaiser ternyata juga mewarisi ibunya, yaitu peduli dengan lingkungan pantai. Dalam foto yang beberapa lalu diunggah Nadine, Nadine terlihat sedang membersihkan lingkungan pantai dari sampah yang berserakan dalam rangka Hari Laut Sedunia. Tak hanya saat hari itu saja, Nadine juga selalu peduli dengan lingkungan laut dan pantai.
2. Pamer Senyum Cantik
Nadine Kaiser ini juga dikenal sebagai pribadi yang cantik dan murah senyum. Wanita blasteran Indonesia-Swiss ini tentu sangat cantik saat memamerkan senyumannya kepada netizen.
Melalui instagram pribadinya, Nadine mengunggah foto selfie saat sedang tersenyum lebar di hadapan kamera. Foto itu tentu dibanjiri komentar netizen yang menyebutnya sangat cantik.
Baca Juga: Sindir Telak Luhut Soal Covid-19, Susi Pudjiastuti: Katanya Kemarin Terkendali
3. Cantik dan Menawan
Putri Susi Pudjiastuti ini juga diketahui memiliki paras yang sangat cantik dan menawan dengan berbagai gaya yang dipamerkannya. Salah satunya tampil dengan balutan blazer hitam yang menawan.
Selain balutan blazer hitam menawan, Nadine Kaiser juga tampil dengan polesan makeup yang menambah kesan cantik dan menawan pada dirinya. Saat itu Nadine terlihat sedang menghadiri suatu acara formal. Cantik sekali kan?
4. Pose di Pesawat Susi Air
Selain pernah menjadi seorang menteri, Susi Pudjiastuti sebelumnya juga dikenal sebagai pengusaha sukses pemilik maskapai Susi Air. Nadine Kaiser pun juga tak ketinggalan untuk berpose di salah satu pesawat milik ibundanya itu.
Saat itu, Nadine tampaknya baru mendarat di Malinau, Kalimantan Utara menggunakan pesawat Susi Air. Nadine juga menyatakan bahwa saat itu dirinya sedang berada di pesawat terbang favoritnya.
Berita Terkait
-
Susi Pudjiastuti Geram: Minta Prabowo Hentikan Eksploitasi Raja Ampat
-
Natalius Pigai Usul Bikin Lapangan Demonstrasi, Reaksi Susi Pudjiastuti Jadi Sorotan
-
Surat Terbuka Susi Pudjiastuti untuk Prabowo Soal Tambang Nikel Raja Ampat: Mohon Hentikan, Pak...
-
Skill Bahasa Inggris Menteri Pariwisata Dikritik, Eks Menteri Susi Pudjiastuti Justru Dipuji
-
Raja Ampat Kembali Dikeruk PT Gag Nikel, Susi Pudjiastuti ke Prabowo: Kerusakan Mustahil Termaafkan!
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Sinopsis Last Summer, Drakor Romantis Baru Lee Jae Wook dan Choi Sung Eun di Vidio
-
Wulan Guritno Pamer Wajah Mulus tanpa Edit, Balas Viral Muka Bopeng: Aku Gak Mau Sembunyi Lagi
-
Unfollow 400 Akun Demi Shenina Cinnamon, Alasan Angga Yunanda Bikin Geleng-Geleng
-
Natural Born Killers: Kontroversi, Kekerasan, dan Kritik Media, Malam Ini di Trans TV
-
Cabin Fever: Patient Zero: Pesta Bujang Di Pulan yang Berujung Petaka, Malam Ini di Trans TV
-
Serangan Balik Nikita Mirzani di Sidang, Sebut Jaksa Pakai Ilmu Dukun dan Sulap
-
GOLDLive Indonesia & Comika Hadirkan Adili Idola di The Kasablanka Hall, Fedi Nuril Diroasting!
-
Film Ozora Bakal Ungkap Bobrok Instansi-Instansi di Indonesia
-
Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Diduga Curcol saat Konser Bawakan Lagu "Si Paling Mahir"
-
Sinopsis Film Eddington, Perselisihan Joaquin Phoenix dan Pedro Pascal saat Covid-19 Melanda