Penyanyi sekaligus penulis lagu Melly Goeslaw memiliki keluarga yang harmonis bersama Anto Hoed dan kedua orang putra mereka. Mereka tinggal dengan nyaman di hunian mereka. Jauh sebelum terkenal, Melly Goeslaw ternyata pernah tinggal di rumah yang sederhana. Bahkan rumahnnya ini terletak di pinggir kali.
7. Andhika Pratama
Suami Ussy Sulistiyowati, Andhika Pratama adalah aktor yang kini lebih sering tampil sebagai pembawa acara. Sebelum sukses dan tinggal di rumah yang nyaman bersama istri dan anak-anaknya, Andhika Pratama pernah tinggal di rumah yang cukup sederhana di Malang Jawa Timur.
8. Caesar Hito
Aktor muda Caesar Hito memiliki rumah mewah yang ia tempati bersama sang istri. Sebelum sukses dan tenar, Caesar Hito tinggal di rumah masa kecilnya yang kental dengan nuansa etnik Jawa. Rumahnya ini pun didominasi dengan warna cokelat dan dikelilingi pepohonan rindang yang membuatnya asri.
9. Raffi Ahmad
Presenter berjuluk Sultan Andara ini dikenal memiliki hunian super besar dan luas dengan berbagai fasilitasnya. Namun siapa sangka suami Nagita Slavina ini pernah tinggal di rumah kontrakan yang sederhana. Raffi Ahmad yang kehilangan sang ayah di usia muda harus menjadi tulang punggung keluarganya. Ia harus menjaga ibu dan dua adik perempuannya. Kini ayah dari Rafathar Malik Ahmad ini pun telah sukses dan mampu membahagiakan keluarganya.
Itulah 9 potret rumah masa kecil artis yang sederhana dan jauh dari kemewahan. Meski pernah tinggal di hunian yang sederhana, namun berkat kerja keras dan ketekunannya, mereka akhirnya bisa tinggal di rumah yang nyaman dan mewah. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Baca Juga: Potret Rumah Masa Kecil Hotman Paris, Sudah Mewah Sejak Dulu
Berita Terkait
-
6 Potret Rumah Masa Kecil Desy Ratnasari di Sukabumi, Masuk Gang Sempit
-
Melongok Rumah Melly Goeslaw saat Kecil, Terancam Digusur
-
10 Potret Rumah Masa Kecil Christine Panjaitan, Serba Putih dan Penuh Kenangan
-
10 Potret Rumah Masa Kecil Andhika Pratama, Sederhana dan Penuh Kenangan
-
Potret Rumah Masa Kecil Hotman Paris, Sudah Mewah Sejak Dulu
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?