Suara.com - Sherina Munaf telah memulai kariernya di dunia hiburan sejak usia 9 tahun. Dijamin, hampir semua generasi 90-an pasti pernah menyanyikan lagunya ataupun menonton filmnya di masa kecil mereka.
Saat ini pun Sherina masih aktif di dunia hiburan, lho. Karya-karyanya di dunia musik pun semakin banyak dan selalu berhasil memukau para pendengarnya. Tak hanya sukses berkarier di Indonesia, belum lama ini Sherina juga menciptakan lagu latar untuk ‘Earwig & The Witch’, film animasi produksi Studio Gibli yang terbaru, lho. Keren banget, ya?
Meskipun kariernya sebagai aktris dan penyanyi semakin melambung tinggi, kalian pasti masih belum bisa melupakan potret gemas Sherina saat bermain di film ‘Petualang Sherina’ ataupun saat menyanyikan lagu-lagu anak-anak yang legendaris pada masanya, bukan?
Kepoin potret masa muda Sherina untuk bernostalgia, yuk! Untungnya, kakak, ibu, dan ayah Sherina cukup sering loh membagikan potret masa kecil penyanyi cilik ini. Tetap scrolling sampai bawah, ya!
1. Masih ingat dong dengan dua wajah menggemaskan ini? Sherina dan Derby Romero berhasil menghibur dan membuat masa kecil para generasio 90-an lebih berkesan dengan akting mereka yang penuh warna dalam film ‘Petualangan Sherina’ yang dirilis pada 14 Juni 2000. Gak berasa sudah 21 tahun berlalu, ya?
2. Ayah kandung Sherina, Triawan Munaf, yang juga mantan musisi dan Kepala Badan Ekonomi Kreatif cukup sering mengunggah potret masa kecil Sherina, lho. Ini potret Sherina dan ayahnya sambil memamerkan salah satu album terbarunya pada masa itu.
3. Tak hanya potret gemas Sherina bersama dirinya saja yang diunggah, Triawan Munaf juga pernah mengunggah potret kebersamaan Sherina bersama salah satu sepupunya yang sekarang sudah jadi orang sukses, lho.
4. Ini dia potret cantik Sherina yang sudah mulai beranjak remaja. Dalam foto tersebut, ia tampak berpose bersama sang kakak, Vira Munaf, sambil mendorong stroller adiknya, Maura Munaf. Ketiganya memiliki fitur wajah yang mirip, ya.
5. Vira Munaf juga cukup sering mengunggah potret kebersamaannya dengan sang adik semasa kecil, lho. Ini dia potret mereka berdua saat berada di Candi Borobudur. Saat sedang menangis, Sherina kecil terlihat semakin menggemaskan, ya?
Baca Juga: Pamer Pelihara Siamang, Bupati Badung Banjir Kritik Pedas: Wild Animals Are Not Pets!
6. Di hari ulang tahu sang ibu, Vira Munaf juga mengunggah potret masa muda ibu mereka bersama dirinya dan Sherina yang masih sangat kecil pada masa itu. Menurut kalian, wajah ibu Sherina sewaktu muda mirip dengan Sherina gak?
7. Gak hanya sang kakak, adik Sherina yang bernama Maura Munaf juga pernah mengunggah potret masa kecilnya bersama kakak keduanya itu, lho. Sherina yang sudah menginjak usia remaja tampak menggandeng adiknya yang selisih usianya cukup jauh dengannya itu.
8. Ini dia potret gemas Sherina kecil saat ikut bermain piano bersama sang kakak. Duh, gemes banget, ya?
Itulah deretan potret gemas Sherina Munaf. Benar-benar penuh pesona ya!
Kontributor : Wahyu Panca Handayani
Berita Terkait
-
Sindiran Endipat Wijaya Soal Donasi 10 M Lewat Ferry Irwandi di Rapat DPR Picu Amarah Para Artis
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Bukan untuk Diet, Ternyata Ini Alasan Baskara Mahendra Pilih Jadi Vegetarian
-
Selain Sabrina Chairunnisa, 9 Artis Wanita Mantap Gugat Cerai Suami di 2025
-
Beda 14 Tahun, Cara Cinta Kuya Sebut Nama Sherina Tuai Kecaman
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa