Suara.com - Para bos TV yang terkenal di Indonesia ternyata memiliki anak yang selalu tampil dengan gayanya yang menawan. Sejumlah anak bos TV tentunya punya gayanya masing-masing. Ada yang kerap berpenampilan formal, kasual, bahkan semi-formal.
Usut punya usut, anak bos TV Indonesia ternyata juga populer di media sosial, lho. Penasaran dengan gaya mereka? Yuk, kita adu gaya anak Bos TV yang masih kebanyakan masih muda belia ini.
1. Putri Indahsari Tanjung
Netizen tentu sudah tak asing lagi dengan nama Putri Indahsari Tanjung. Wanita yang akrab disapa Putri Tanjung ini merupakan anak sulung bos Trans Media, perusahaan yang menaungi Trans 7 dan Trans TV.
Putri Tanjung ini juga seorang creativepreneur yang sangat aktif dan produktif. Putri Tanjung kerap mengisi seminar-seminar. Putri Tanjung bersekolah di San Fransisco. Putri sulung Chairul Tanjung ini kerap membagikan gayanya mengenakan blazer dan pakaian formal lain berwarna basic. Meski begitu, Putri Tanjung juga tak jarang untuk bergaya dengan pakaian casual.
2. Sakina Tama
Sakina Tama merupakan putri kedua dari bos Netmediatama, Wishnutama Kusubandio. Sama seperti Putri Tanjung, Sakina Tama juga mengenyam pendidikan di luar negeri. Putri kedua Wishnutama ini mengambil Media Komunikasi di Melbourne.
Sakina Tama lebih sering bergaya girly dalam setiap unggahannya di instagram. Tak hanya itu, Sakina Tama juga tampak sangat nyaman dengan berbagai pakaian kasual yang dipakainya. Dalam foto itu, Sakina Tama terlihat mengenakan crop top berwarna merah muda yang dipadukan dengan celana coklat.
3. Clarissa Herliani Tanoesoedibjo
Baca Juga: 6 Fakta Guinandra Jatikusumo, Calon Suami Putri Tanjung Punya Jabatan Mentereng
Dari namanya saja, masyarakat tentu mengetahui siapakah sosok Clarissa Tanoesoedibjo ini. Clarissa Tanoesoedibjo merupakan putri keempat dari bos MNC Group, Hary Tanoesoedibjo. Sama seperti Putri Tanjung dan Sakina Tama, Clarissa juga bersekolah di luar negeri. Ia mengenyam pendidikan di California, Amerika Serikat.
Gaya anak bos TV satu ini juga tentunya sangat berkelas dan menawan dengan rambut kecoklatan. Melalui unggahannya di instagram, putri keempat bos MNC ini juga selalu tampil girly. Tak hanya itu, Clarissa juga kerap tampil dengan gayanya yang sangat kasual namun tetap elegan di berbagai kesempatan.
4. Angela Tanoesoedibjo
Angela Tanoesoedibjo merupakan putri pertama dari bos MNC Group, Hary Tanoesoedibjo. Angela Tanoesoedibjo ini juga pernah menjabat di MNC Group sebagai Managing Director RCTI.
Berbeda dengan sang adik, Angela Tanoesoedibjo ini kerap tampil dengan gayanya yang sangat formal dan tampak elegan. Ia juga kerap tampil mengenakan pakaian batik untuk menghadiri berbagai acara. Putri sulung bos MNC Group ini menjabat sebagai Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
Berita Terkait
-
Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
-
Terpopuler Lifestyle: Adu Kaya Pratama Arhan vs Pacar Azizah Salsha, Ada Peringatan Gempa Megathrust
-
Silsilah Keluarga Guinandra Jatikusumo, Suami Putri Tanjung Ternyata dari Keluarga Terpandang
-
Biodata dan Agama Guinandra Jatikusumo, Diisukan Cerai dari Putri Tanjung
-
Sosok Guinandra Jatikusumo: Investor Mentereng, Suami Putri Tanjung yang Dikabarkan Cerai
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi