Suara.com - Lesti Kejora dan Nagita Slavina kini sama-sama tengah mengandung dengan perut yang kian membuncit. Sama-sama jadi ibu hamil, simak adu pesona Lesti Kejora dan Nagita Slavina berikut.
Gigi menggumumkan bahwa dirinya nya tengah positif hamil anak ke 2 nya ini pada ada bulan 16 April 2021 melalui Instagramnya. Sedangkan Lesti mengemukakan dirinya positif hamil pada 22 September 2021.
Seperti apakah pesona mereka Ini dia adu pesona Lesti Kejora dan Nagita Slavina, yuk kita simak :
1. Nagita Slavina, Raffi Ahmad, Lesti Kejora dan Rizky Billar mereka mengadakan acara talk show yang ditayangkan secara live streaming melalui kanal YouTube Rans Entertainment.
2. Acara ini dilangsungkan pada 21 September 2021 itu jam 15.00 WIB. Siapa sangka di acara ini Lesti Kejora dan Rizky Billar membuka rahasia yang belum terkuak sebelumnya.
3. 'The Secret of Leslar' merupakan judul dari acara ini. Rupanya Lesti Kejora dan Rizky Billar tampil kompak dengan menggunakan busana bernuansa biru muda dan putih.
4. Nagita Slavina juga menunjukkan perutnya yang mulai membuncit.
5. Lesti Kejora menggumumkan bahwa dirinya setelah melakukan nikah siri pada awal tahun 2021 dan kini dirinya tengah hamil. Lesti pun mulai memperlihatkan baby bump-nya.
6. Begitu pula dengan Nagita Slavina dirinya juga mengabarkan berita dirinya positif hamil anak ke duanya ini pada 16 April 2021 lalu.
Baca Juga: Lesti Kejora Hamil, Ini yang Boleh & Tidak Boleh Dilakukan di Kehamilan Trimester Pertama
7. Rupanya sebelum ada klarifikasi dari Lesti maupun Billar telah beredar isu bahwa mereka telah hamil. Dan akhirnya mereka memamerkan hasil positif tespek Lesti Kejora.
8. Pada April 2021 lalu, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad juga memamerkan tespek positif hamil.
9. Baik Lesti maupun Gigi keduanya menggunakan make up look yang sangat natural dan aura mereka semakin terlihat fresh.
10. Begini jika duo bumil ini berada dalam satu panggung.
Bagaimana nih menurut kalian dengan adu pesona Lesti Kejora dan Nagita Slavina ketika tengah berbadan dua ini? Semakin terlihat aura bahagianya ya, semoga sehat ya calon ibu dan bayinya.
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Berita Terkait
-
10 Perbedaan Desain Cincin Lesti Kejora dan Ria Ricis, Sama-sama Buatan Airyn Tanu
-
Larang Raffi Ahmad Beli Private Jet, Nagita Slavina: Niatnya Nggak Bagus!
-
Sekelompok Ilmuwan Mengimbau agar Ibu Hamil Berhati-hati saat Mengonsumsi Paracetamol
-
Rizky Billar Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora, Ungkap Sikap ketika Disindir Teman Artis
-
Posting Potret Lesti Kejora, Rizky Billar Singgung Soal Paras
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Kunto Aji Ajak Pendengar Memaknai Suara Sekitar Lewat '2025 Masih Asik Sendiri'
-
Sambil Menangis, Na Daehoon Kenang Momen Pertama Mualaf Hingga Nikahi Julia Prastini
-
4 Fakta Mengejutkan di Balik Batalnya Pengunduran Diri Rahayu Saraswati dari DPR
-
Venue Baru Jadi Upaya Peter F. Gontha Perluas Pasar Java Jazz
-
Profil 6 Wakil Indonesia di Physical: Asia, Ada Marcus Gideon Hingga Maria Selena!
-
Review Shelby Oaks: Ketika Kritikus Film Bikin Horor, Seram Tapi Kurang Nampol
-
Iko Uwais Siap Bintangi Film Hollywood Terbaru Berjudul MRI Karya Liam ODonnell
-
Takut Karyanya Ditelan Zaman, Rian D'Masiv Mulai 'Warisi' Lagu-lagunya ke Anak Sejak Dini
-
Sinopsis Dear X, Drakor Thriller Romantis Kim You Jung dan Kim Young Dae
-
Bukan Sekadar Festival, Java Jazz 2026 Leburkan Musik dan Seni Rupa di Venue Baru dan Megah