Suara.com - Kontrak kerja Jimin eks AOA bersama agensi FNC Entertainment resmi berakhir. Hal itu diumumkan langsung oleh FNC Entertainment dalam pernyataan resminya pada Kamis (13/1/2021).
"Halo, ini FNC Entertainment. Kami memberi tahu Anda bahwa periode kontrak eksklusif dengan artis kami Jimin berakhir pada 12 Januari 2022," katanya sebagaimana dilansir Soompi.
FNC Entertainment mengucapkan terima kasih kepada Jimin atas kerja kerasnya selama ini. Setidaknya, sang penyanyi sudah bergabung dengan agensi selama sembilan tahun.
"Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada Jimin, yang telah aktif sebagai penyanyi di agensi kami selama sembilan tahun terakhir," ujarnya.
Ke depannya, FNC Entertainment berharap para penggemar tetap mendukung karier Jimin di industri hiburan.
"Meskipun hubungan kami [dengan Jimin] telah berakhir, tolong tunjukkan dorongan dan dukungan yang hangat untuk usaha Jimin di masa depan. Terima kasih," jelas FNC Entertainmen.
Seperti diketahui, Jimin hengkang dari AOA pada 4 Juli 2020. Hal itu terjadi setelah dia dituduh melakukan bullying terhadap mantan member AOA, Kwon Mina.
Pada saat itu, Jimin meminta maaf kepada Kwon Mina. Dia pun memilih hiatus dari semua aktivitasnya di panggung hiburan.
Tapi kini, dia sudah kembali aktif di media sosial dan membagikan lagu untuk para penggemar.
Baca Juga: Penjualan Pangsit Korea di Dunia Capai 8,160 Triliun Berkat Jimin dan V BTS, Kok Bisa?
Berita Terkait
-
BTS dan Kontroversi Wajib Militer Korea: Sistem Pengecualian yang Tak Adil
-
Diduga Pacari Jimin BTS, Song Da Eun Pernah Kerja di Bar Milik Seungri eks BIGBANG
-
Kembali Diterpa Rumor, Jimin BTS Disebut Berkencan dengan Song Da-eun
-
Profil dan Biodata Song Da Eun, Aktris yang Dirumorkan Jadi Pacar Jimin BTS
-
Isu Jimin BTS dan Song Da Eun Pacaran Menguat, Bukti Kian Banyak
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut
-
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Kompak Absen di Sidang Cerai Perdana
-
Lawan Fobia, Norma Cinta Pasrah Dikerubungi Ular di Lokasi Syuting Danyang Wingit Jumat Kliwon
-
Daehoon Gugat Cerai Jule, Nasib Hak Asuh 3 Anak dan Harta Gana-gini 'Terlarang Dijawab'