Suara.com - Livy Renata muncul di podcast Deddy Corbuzier untuk membahas berbagai macam hal, termasuk soal kerokan. Semula, Deddy penasaran apakah Livy Renata, yang sempat keheranan dengan ayam KFC bisa digoreng ulang, pernah kerokan.
"Gue penasaran, kalau cewek kayak lo, yang pernah ditanyain tentang ayam goreng segala macam (sampai viral), pernah kerokan nggak?" tanya Deddy Corbuzier.
"Pernah, serius. Kalau lagi masuk angin. Kan aku orang Indonesia," kata Livy Renata.
Livy Renata lantas mengungkapkan bahwa ia selama ini kerokan memakai koin. Mendengar itu, Deddy Corbuzier syok dan memberi tahu cara kerokan lainnya yang lebih praktis untuk Livy.
"Kerokan kok masih pakai koin. Ini mau nggak?" tanya Deddy Corbuzier sembari menyodorkan sebuah alat.
"Mau. Serius?" jawab Livy.
Kemudian, Deddy Corbuzier melontarkan pertanyaan iseng pada Livy Renata. Ia ingin memberi tahu cara memakai alat kerokan yang ada di genggaman tangannya pada Livy Renata.
"Tapi boleh gue kasih tau cara kerokannya?" tanya Deddy Corbuzier sambil senyum-senyum.
"Boleh. Di mana kerokinnya?" jawab Livy yang tampak kebingungan.
Baca Juga: Perkara Member BLACKPINK, Dokter Tirta Adu Mulut dengan Deddy Corbuzier: Tolong Dihujat Aja!
Deddy lantas beranjak dari kursinya. Ia berdiri dan mengarahkan Livy Renata yang akan dikeroki olehnya.
Hanya saja, sebelum memberikan kerokan tersebut, Deddy Corbuzier 'curi-curi kesempatan' memijit Livy Renata. Livy, yang telah mengubah posisinya dengan membelakangi Deddy Corbuzier, langsung merapikan rambutnya agar tak menutupi bagian pundak dan leher.
"Jadi gini. Kalau enak bilang enak ya. Kalau enggak bilang enggak," kata Deddy Corbuzier.
"Coba dilihat dulu yang pegel yang mana. Pegel nggak? Yang mana yang pegel? Tapi kayaknya saya lebih menikmati ini daripada kerokan ya. Gimana kalau kita lupakan saja kerokannya. Jadi pijit boleh nggak? Tadi bilangnya kerokan ya?" imbuhnya sembari bergurau.
Mendengar gurauan Deddy, Livy langsung protes. "Bisa kerokin orang nggak? Jangan sakit ya, jangan merah banget," kata Livy.
Setelah itu, barulah Deddy Corbuzier benar-benar memberikan kerokan pada Livy. Livy pun mengatakan bahwa kerokan yang diberikan Deddy Corbuzier tidak menyakitkan.
Berita Terkait
- 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Tak Mau Turun Tangan, Ucapan Lawas Raisa Soal Diselingkuhi Jadi Kenyataan
 - 
            
              Kalina Oktarani Takut Bahas Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
 - 
            
              Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
 - 
            
              4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh
 - 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
 - 
            
              Biaya Perawatan Amanda Manopo Setiap Bulan Terjawab, Pantas Kulitnya Mulus Tanpa Bedak
 - 
            
              Ustaz Derry Sulaiman Sering Mengislamkan Orang di Mal
 - 
            
              Akui Capek Syuting Film, Apa yang Bikin Desta Terima Tawaran Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn?
 - 
            
              Setelah Tawarkan Raisa Jadi Aspri, Hotman Paris Kini Cari Nomor Telepon Sabrina Alatas
 - 
            
              Temannya Pasang Badan, Sebut Sabrina Alatas Syok Difitnah Selingkuhan Hamish Daud