Suara.com - Aktor Tarra Budiman membeberkan kondisi terkini setelah positif Covid-19 untuk kedua kali. Setelah menjalani isolasi mandiri seminggu, suami Gya Sadiqah itu
akhirnya dinyatakan negatif Covid-19.
Kabar bahagia itu dibagikan Tarra Budiman lewat Instagram. Ia mengunggah hasil tes Covid-19 yang menyatakan dirinya sudah negatif.
"Yaassss bishess. Kata yang aku tunggu!! Alhamdulillaah," tulis Tarra Budiman di Instagram, Rabu (23/2/2022) malam.
Berhasil sembuh dari Covid-19 dua kali, bintang film Taman Lawang itu menyatakan dirinya sebagai lulusan S2 Covid-19.
"Dengan ini saya dinyatakan lulus S2," katanya bercanda.
Di akhir kata, Tarra Budiman mengingatkan masyarakat untuk tetap sehat dan menjaga imun agar tidak tertular Covid-19.
"Kaga keselamatan semuanya, tetap sehat dan bahagia selalu)," katanya.
Kesembuhan Tarra Budiman itu pun disambut oleh istri tercinta dan para pengikutnya di Instagram.
"Yeay kembali bersama," komentar Gya Sadiqah.
Baca Juga: 2 Kali Positif Virus Corona, Tarra Budiman Dibilang Magister Covid-19
"Alhamdulillah, selamat beraktivitas kembali bapake," sambung akun @diaanacil.
"Alhamdulillah," timpal akun @aldoze.
Sebelumnya, Bintang film Warisan Olga itu dinyatakan positif Covid-19 untuk yang kedua kalinya.
Lewat Instagram, suami Gya Sadiqah itu mengunggah foto dirinya lengkap dengan termometer beserta hasil tes swab antigen yang menunjukkan positif Covid-19.
"Hey everyone.. just wanna say stay safe n healthy, this virus sucks!!!! Kena buat yang kedua kali, sucks but life must goes on alright," tulis Tarra Budiman dalam keterangan unggahannya di Instagram, Rabu (16/2/2022).
Tag
Berita Terkait
-
Review Film Modual Nekad: Suguhkan Komedi Aksi yang Lebih Gila dan Kocak!
-
Gaya On Point! Tas Favorit 4 Aktor yang Bisa Jadi Inspirasi Fashion Pria
-
Review Film Modal Nekad: Misi Konyol Tiga Bersaudara yang Tak Pernah Akur
-
Tarra Budiman Masih Betah Tidur Seranjang dengan Anak-anaknya: Kalau Bisa sampai SMA
-
Tarra Budiman Pernah Bertengkar Hebat dengan Gya Sadiqah Saat Tahun Pertama Menikah
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea