Suara.com - Taeyong dan Jaehyun, Dua personil NCT 127, membagikan pengalaman unik saat menjadi bintang tamu di acara Haechan Radio episode kedua.
Dalam acara tersebut, Jaehyun mengutarakan sikap jahil Taeyong NCT 127 setelah acara pertunjukan musik selesai.
Mulanya, setiap personil NCT 127 mencuci rambutnya masih-masing setelah acara pertunjunkan musik kecuali Jaehyun.
Jaehyun diketahui memiliki agenda lain setelah acara pertunjukan musik, yakni menjadi MC di SBS Inkigayo kala itu.
Pasalnya, Jaehyun masih memerlukan gaya rambut yang sudah didandani oleh hairstylist-nya di acara SBS Inkigayo.
Di sisi lain, Taeyong tiba-tiba ingin manjahili Jaehyun. Taeyong yang sedang mencuci rambutnya dengan sigap menuangkan air dingin ke celana Jaehyun.
Kendati demikian, Jaehyun tidak langsung membalas prank Taeyong. Jaehyun menyusun rencana terlebih dahulu agar Taeyon lengah.
Selesai acara di SVS Inkigayo, Jaehyun pura-pura menanyakan es batu dari kopi Taeyong. Ketika hendak menuangkan kopinya, Jaehyun mulai bergerak.
Jaehyun gercep mengambil gelas berisi es batu dan menuangkannya ke dalam celana Taeyong. Tanpa dinyana, adegan tersebut rupanya direkam oleh Johnny.
Baca Juga: Luna Maya Diminta Jadi Tukang Foto saat Nonton BTS: Jadi Apapun Tetap Profesional
Taeyong mengaku malu ketika adegan pembalasan dendam Jaehyun terekam kamera. Akan tetapi, untungnya adegan tersebut tidak disebarkan di media sosial.
Tag
Berita Terkait
-
Total 6 Hari, NCT Dream Rilis Jadwal Konser Final The Dream Show 4 di Seoul
-
Hadirkan Keceriaan! NCT WISH Resmi Debut Jepang dengan Mini Album WISHLIST
-
Cucu Konglomerat, Annie ALLDAY PROJECT Umumkan Hiatus Sementara Demi Pendidikan
-
Rundown Lengkap HUG K-Pop Concert 2026 Resmi Dirilis, Catat Jam Tampil Idol Favoritmu!
-
Comeback Akting! Jisung NCT Dream Siap Bintangi Drama Investigasi 'Crash' Musim Kedua
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Viral Isu Kak Seto Curi Hak Cipta, Siapa Kreator Asli Si Komo?
-
Baru Rilis di Netflix, 5 Fakta Menarik Can This Love Be Translated?
-
Fakta Album Baru BTS ARIRANG, Begini Cara ARMY Indonesia Membelinya
-
Lelah Tunggu Anak Sule, Teddy Pardiyana Akhirnya Gugat Penetapan Ahli Waris Lina Jubaedah
-
Kejang-Kejang, Farida Nurhan Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
Konser Brian Mcknight di Jakarta: Romantis dan Humoris
-
Terinspirasi Broken Strings, Jessica Iskandar Baru Berani Ungkap Dilecehkan Teman Ayahnya
-
Isu Liar di TikTok, Benarkah Teuku Ryan Ayah Biologis Ressa yang Ngaku Anak Kandung Denada?