Suara.com - Lucinta Luna telah kembali dari operasi yang membuat kepalanya harus ditutupi perban beberapa waktu lalu. Kali ini, ia tampil jauh lebih percaya diri dengan penampilannya yang terinspirasi wajah Lisa BLACKPINK.
Pengalaman operasi yang disebutnya ganti kepala itu diceritakan Lucinta kepada Atta Halilintar di AH PODCAST, Senin (18/4/2022).
Dari penampilannya sekilas, memang ada yang berbeda dari wajah perempuan berusia 32 tahun itu. Ia tampak jauh lebih tirus dan glowing. Rupanya, Lucinta Luna memang operasi besar-besaran.
Sempat bercanda ganti kepala (kepala yang satu buat tumbal proyek), sebenarnya bagian wajah Lucinta Luna mana saja yang dioperasi?
Hidung dan dahi
Hidung dan dahi jadi bagian wajah Lucinta Luna yang dioperasi. Ia menceritakan bagaimana bagian dahinya harus diimplan, demi menghilangkan kerutan.
“Hidung, terus kepala ya, jidat aku diimplan. Supaya aku tuh nggak ada kerutan. Karena kan aku udah tua. Tahun ini aku udah kepala tiga,” terang Lucinta Luna.
Pipi
Tak sampai di situ, Lucinta Luna juga menceritakan tulang pipinya juga harus dipotong dalam operasi. Ia menceritakan sejumlah bagian wajahnya harus dikikis dengan gergaji mesin di ruang operasi.
“Tulang pipi nih dipotong, dikikis, kemudian hidung aku dikecilin,” lanjutnya.
Mendengar ini, Atta Halilintar pun kaget hingga terpekik.
Baca Juga: Lucinta Luna Blak-blakan Cerita Operasi Ganti Kepala, Bercanda Buat Tumbal Proyek
“Dikikis?” tanya Atta.
“Dikikis pakai gergaji mesin,” jawab Lucinta Luna dengan tenang.
Atta pun masih tak percaya dan meragukan keseriusan Lucinta. Namun, Lucinta tak bergeming. Ia tetap serius dan yakin dengan penjelasannya.
“Jadi tengkoraknya gitu, lho (yang digergaji),” ungkap Lucinta.
Proses operasi
Tak sampai di situ saja, sosok yang kerap disapa Princess Manjalita ini pun menjelaskan proses operasinya. Menurut Lucinta Luna, tengkoraknya dibelah, kemudian wajahnya “dilepas” dari tengkoraknya dan direndam di air.
Baru setelah itu tulang-tulangnya dikikis sampai mencapai bentuk yang diinginkan. Setelah itu, wajahnya dipasang kembali.
Berita Terkait
-
Lucinta Luna Blak-blakan Cerita Operasi Ganti Kepala, Bercanda Buat Tumbal Proyek
-
Lucinta Luna Mepet Banget Dibonceng Atta Halilintar, Aurel Hermansyah sampai Sewot
-
Vanessa Khong dan Ayah Ditahan, Ustaz Yusuf Mansur Dicecar Hotman Paris
-
Bentuk Wajah dan Hidung Berubah, Mawar AFI Bantah Operasi Plastik
-
Wanita Ini Bagikan Realita di Balik Operasi Plastik Hidung, Susah Makan hingga Tak Bisa Senyum
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an