Suara.com - Potret kemesraan Duta Sheila on 7 dan sang istri Adelia Lontoh memang selama ini jarang terekspos, tapi bukan berarti nggak ada. Pernikahan mereka sudah berumur 19 tahun dan dilewati tanpa adanya gosip miring sama sekali.
Yup, Akhdiyat Duta Modjo atau yang lebih akrab disapa Duta Sheila On 7 menikah dengan Adelia Lontoh, bintang video klip lagu Seberapa Pantas pada tahun 2003. Kini, mereka sudah dikaruniai dua orang anak, yaitu Aisha dan Ayman.
Meskipun jarang terekspos, potret kemesraan Duta Sheila on 7 dan sang istri sering bikin warganet baper, lho. Apalagi, uploadnya jarang-jarang, sekalinya upload pakai caption gemas. Yuk, intip!
1. Sudah membesarkan dua anak bersama
Sejak menikah tahun 2003 silam, Duta dan sang istri telah dikaruniai dua orang anak: satu perempuan dan satu laki-laki dengan selisih usia setahun saja.
Keduanya pun kini sudah tumbuh menjadi remaja.
2. Romantis
Meskipun jarang terekspos, bukan berarti hubungan Duta Sheila on 7 dan sang istri renggang, lho. Justru sebaliknya, Duta terkadang mengunggah foto mesra dengan sang istri lengkap dengan caption bucin yang menggemaskan, misalnya "MaluMalu X MauMau". Berasa ABG pacaran, kan?
3. Berawal dari Cinlok
Baca Juga: Perjalanan Cinta Duta Sheila on 7: Rumor Tolak Dian Sastro, Harmonis dengan Adelia Lontoh
Cinta lokasi alias cinlok kalau membawa jodoh untuk seumur hidup, rasanya seperti keberuntungan ya. Hal ini juga yang terjadi pada Duta dan Adelia.
Adelia Lontoh adalah model video klip Sheila on 7 untuk lagu Seberapa Pantas. Generasi 90-an pasti hafal banget lagu ini, nih.
4. Seolah nggak menua
Sudah bersama selama 19 tahun pernikahan, Duta dan Adelia Lontoh justru terlihat nggak menua. Awet muda banget, wajahnya seolah nggak berubah sejak awal menikah sampai sekarang.
Bedanya, Adelia Lontoh kini berhijab. Di luar itu, mereka sepertinya nggak banyak berubah.
5. Nggak pernah diterpa gosip miring
Berita Terkait
-
5 Potret Lawas Dian Sastro di Video Klip Sheila On 7, Awal Mula Naksir Duta?
-
Siapa Istri Duta Sheila On 7? Ini Profil Adelia Lontoh Mantan Bintang Sinetron
-
Hubungan Duta Sheila On 7 dan Dian Sastro Kembali Viral, Isu Ditolak Jadi Omongan
-
Perjalanan Cinta Duta Sheila on 7: Rumor Tolak Dian Sastro, Harmonis dengan Adelia Lontoh
-
Trending Topic di Twitter, Dian Sastro Kena Ghibah Soal Kabar Angin dengan Mas Duta, Ditolak karena Dulu Beda Keyakinan?
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut
-
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Kompak Absen di Sidang Cerai Perdana
-
Lawan Fobia, Norma Cinta Pasrah Dikerubungi Ular di Lokasi Syuting Danyang Wingit Jumat Kliwon
-
Daehoon Gugat Cerai Jule, Nasib Hak Asuh 3 Anak dan Harta Gana-gini 'Terlarang Dijawab'