Suara.com - Elly Sugigi perlahan menjadi seorang artis setelah kerja keras. Kini dia pun mulai sukses dan sibuk dengan kegiatannya sebagai seorang artis.
Aktif sejak 2004, Elly Sugigi mengawali karier di dunia hiburan sebagai penonton bayaran. Kini Elly dikenal sebagai salah satu komedian di Tanah Air.
Hasil kerja kerasnya pun sedikit demi sedikit di tabung. Setelah uangnya terkumpul kini dia membeli sebuah rumah seharga Rp750 juta.
Penasaran seperti apa rumah Elly Sugigi? Berikut rangkumannya:
1. Inilah penampakan depan rumah Elly Sugigi yang ditinggalinya saat ini. Rumah Elly Sugigi terlihat sederhana dengan dominasi warna coklat. Rumah Elly Sugigi berada di salah satu kompleks perumahan. Artis yang telah menikah beberapa kali ini memasang pagar yang tidak begitu tinggi untuk rumahnya.
2. Sementara bagian depan rumah Elly Sugigi didominasi warna coklat, pintu dan jendelanya justru berwarna ungu. Di teras rumahnya ini, Elly Sugigi menyimpan semua koleksi sepatunya. Namun mesin cuci yang dipajang di depan rumah juga sempat bikin Boiyen Pesek salfok.
3. Masuk ke dalam rumah Elly Sugigi, kita disambut oleh ruang tamu yang terlihat simple dengan dua sofa cozy berwarna mencolok. Nah, sofa pink yang diletakkan tepat di belakang jendela ini dibeli Elly Sugigi seharga Rp5 juta.
4. Ruang tamu Elly Sugigi dipercantik dengan beragam pajangan mulai dari pot tanaman kecil hingga foto dirinya. Ada juga televisi dan rak kecil di bawahnya.
5. Rak tempat Elly Sugigi menyimpan koleksi tas branded dengan harga fantastis. Koleksi tas miliknya ada yang diberi orang hingga endorse.
Baca Juga: Kiwil Tampil di TV usai Sakit Parah, Warganet Singgung soal Penelantaran Anak
6. Mengintip dapur Elly Sugigi yang tampak sederhana dengan fasilitas memasak yang cukup lengkap seperti kompor serta peralatan yang lain. Meski tak terlalu besar, dapur Elly Sugigi terlihat rapi karena susunan perabotnya yang tidak berantakan.
7. Kamar tidur Elly Sugigi dan suaminya yang bernama Aher tak terlalu besar, tetapi sudah dilengkapi dengan meja serta kaca rias.
Itu dia potret rumah Rp750 Ely Sugigi yang dibeli dari hasil jerih payahnya sejak jadi penonton bayaran. Homey banget, kan?
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Ada Kesepakatan yang Ditandatangani, Komedian Bedu dan Istri Resmi Cerai
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
-
Edwin Super Bejo Jadi Komentator Julid Artis Usai Post Power Syndrome, Ayu Ting Ting Ikut Kena
-
Sudah 3 Kali Dikabarkan Wafat, Sule: Orang Senang Kali Gue Meninggal
-
Puluhan Tahun Jadi Komedian, Nunung Srimulat Stuck Hingga Temukan Lagi Gairah di Film
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau