Suara.com - Selain Putri Candrawathi, ternyata banyak deretan artis yang terkena kasus saat menjadi ibu. Perbedaannya, Putri Candrawathi tidak ditahan sedangkan artis-artis berikut ditahan padahal memiliki anak dan sedang hamil.
Putri Candrawathi menjadi tersangka satu-satunya yang belum ditahan meski sudah berstatus sebagai tersangka dalam kasus pembunuhan Brigadir J. Perbedaan perlakuan antara ibu yang berhadapan dengan hukum ini pun menjadi perbincangan.
Berikut ini artis ditahan meski punya anak yang berbeda perlakuannya dengan Putri Candrawathi:
Vanessa Angel ditahan karena terlibat kasus penyalahgunaan psikotropika jenis Xanax. Ia ditahan di Rumah Tahanan Pondok Bambu, Jakarta Timur pada 2020. Saat itu, Vanessa harus meninggalkan Gala Sky yang berusia 3 bulan.
Gala Sky sempat kesulitan beradaptasi dan tidak suka diberi susu formula. Gala juga mengalami kondisi sulit buang air besar. Hal ini sesuai dengan keterngan Dewi Zuliati selaku nenek dari Gala Sky.
2. Zarima
Zarima merupakan aktris tahun 90-an. Zarima Mirafsur terlibat kasus narkotika yang membuatnya ditahan tahun 2000 saat hamil. Ia melahirkan anak di penjara.
Baca Juga: Ogah Jalani Wajib Lapor Nikita Mirzani Mending Dipenjara, Minta Satu Sel sama Nindy Ayunda
Angelina Sondakh harus berpisah dengan anaknya Keanu Massaid, Aaliyah, dan Zahwa karena kasus korupsi. Ia meninggalkan anaknya Keanu Massaid yang masih berusia 2 tahun.
Angelina terbukti menerima suap 1,2 juta dollar Amerika Serikat dan Rp 2,5 Miliar dalam pembahasan anggaran di Kementerian Pemuda dan Olahraga serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Kasusnya dikenal sebagai kasus Wisma Atlet. Angelina Sondakh dikenakan sanksi pidana penjara 10 tahun dan denda sebesar Rp500 Juta subsidier 6 bulan kurungan.
Nikita Mirzani harus meninggalkan anaknya yang masih bayi. Anak keduanya yang berusia 3 bulan, Azka Raqila Maward pun sempat menanyakan keberadaan Nikita. Nikita ditahan pada 2015 karena kasus pemukulan terhadap mantan suaminya, Dipo Latief.
Selain itu, pada 2022, Nikta menjadi tersangka kasus pencemaran nama baik. Anak bungsu Nikita, Arkana Mawardi sempat menginap di Polres Metro Jakarta Selatan lantaran ia masih harus menyusui. Saat itu, Arkana berusia 9 bulan.
Tag
Berita Terkait
-
Ogah Jalani Wajib Lapor Nikita Mirzani Mending Dipenjara, Minta Satu Sel sama Nindy Ayunda
-
Beda Nasib Putri Candrawathi Dan Vanessa Angel, Sama-Sama Asuh Bayi Tapi Tidak Ditahan
-
Bikin Salfok, Tas yang Dipakai Putri Candrawathi Saat Rekonstruksi Harganya Rp26 Juta!
-
4 Ekspresi Putri Candrawathi Saat Rekonstruksi: Lelah, Menangis, hingga Canggung
-
Beda Nasib dengan Putri Sambo, 9 Ibu Ini Tetap Ditahan Meski Punya Anak Kecil
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV