Suara.com - Mayang adik almarhumah Vanessa Angel menjalani hari pertamanya sebagai mahasiswa Universitas Profesor Dr Moestopo (Beragama).
Ia pun menjalani ospek atau Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). Saat menjalani ospek ini, Mayang mencuri perhatian dengan penampilannya yang semakin glowing.
Mayang terlihat mengenakan kaos putih lengan panjang, name tag dengan tali warna orange, dan rambut panjangnya dikuncir kuda. Penampilan Mayang tampak sangat rapi seperti hal teman-temannya yang juga ikut program tersebut.
Tak hanya itu, Mayang mengabadikan momen kebersamaan dengan teman-temannya ketika ada di dalam bus untuk mengikuti program PKBM. Terlihat ia duduk paling pinggir bersama dengan dua orang teman lainnya.
Sontak unggahan itu dibanjiri komentar warganet. Banyak dari mereka memberikan komentar positif dan menyebut Mayang mempunyai wajah yang begitu mirip dengan sang kakak, yakni Vanessa Angel.
"Tadi reflek bilang kok mirip Vanessa, eh ternyata adiknya td ngga liat usernamenya dulu sih," tutur netizen.
"Yeeaayy Akhirnya punya circle , mangats pkkmb meys," tambah netizen lain.
"Mayang pake masker mirip banget sama Vanessa," ujar lainnya.
Baca Juga: Frans Faisal Sampaikan Pesan untuk Fuji, Singgung Caci Maki: Uti Harus Kuat!
Berita Terkait
-
Frans Faisal Sampaikan Pesan untuk Fuji, Singgung Caci Maki: Uti Harus Kuat!
-
Fuji Dibilang Mirip Vanessa Angel saat Hadiri Acara Crazy Rich Surabaya, Berasa Dejavu!
-
Nathalie Holscher Ungkap Sifat Asli Frans Faisal: Bikin Aku Deg-degan Sama Netizen!
-
Diisukan Tak Akur, Fuji Pamer Kedekatan dengan Shireen Sungkar
-
Takut Dibully dan Dilabrak, Mayang Berbagi Cerita Pertama Kali Masuk Kuliah
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi