Suara.com - Livy Renata mengeluarkan semua uneg-unegnya soal Deddy Corbuzier saat tampil di podcast Ken We Talk yang dibawakan temannya sendiri, Joshua Kenji. Livy bahkan membanding-bandingkan popularitas Deddy dengan Raffi Ahmad.
Sepanjang podcast, Livy Renata beberapa kali menyindir kebiasaan Deddy Corbuzier memberi pertanyaan menyinggung pada bintang tamu podcastnya, contohnya masih perawan atau tidak.
Selebgram yang terkenal karena imej polos ini juga berbicara tentang bagaimana orang-orang suka membicarakannya. Menurut Livy, itu karena dia sedang populer sehingga banyak yang ingin nebeng popularitasnya.
"Tapi nggak papa sih, gue juga sempat dibilang orang yang di podcastnya (Deddy Corbuzier) pansos (sama Deddy)," kata Livy dikutip dari kanal YouTube Ken We Talk Podcast, Jumat (25/11/2022).
Ketimbang Deddy Corbuzier, Livy Renata akan memilih Raffi Ahmad yang menurutnya jauh lebih populer untuk pansos.
"Tapi kalau misal gue mau pansos, mendingan sama orang yang lebih gede nggak sih, kayak Raffi gitu," celetuk Livy.
Yang dimaksud Livy Renata lebih besar adalah jumlah pengikut mereka di media sosial.
"Pikir logic ya, lu mau pansos, lu pilih sama selebgram yang followers-nya 200 ribu atau sama yang 49 juta, Raffi Ahmad. Of course (tentu saja) Raffi dong," ujarnya.
Namun Livy sendiri merasa tidak pernah pansos. Begitu juga dengan Joshua Kenji yang mengaku sempat jadi penggemar berat Deddy Corbuzier.
Baca Juga: Livy Renata Sindir Deddy Corbuzier Suka Tanya Keperawanan: Giliran Anaknya Langsung Marah
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Nggak Nyangka Bakal Diremehkan, Livy Renata Sakit Hati sama Deddy Corbuzier
-
Livy Renata Sindir Deddy Corbuzier Suka Tanya Keperawanan: Giliran Anaknya Langsung Marah
-
Raffi Ahmad Dikasihani Tak Mampu Beli Set Top Box, Mahalan Mana Harganya dengan Tiket Piala Dunia 2022 di Qatar?
-
Keberanian Livy Renata Tampar Deddy Corbuzier, Netizen: Sekarang Gue Suka
-
Merasa Diremehkan Deddy Corbuzier dengan kata Bego, Livy Renata Sakit Hati
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen
-
Boiyen Resmi Menikah dengan Rully Anggi Akbar, Mahar Fantastis Rp110 Juta Terungkap
-
Apa Agama King Aloy Sekarang? Gara-Gara Hadiah dari Deddy Corbuzier Jadi Terungkap
-
Atta Halilintar Luncurkan Pendekar League: Mini Soccer 7v7 Kolaborasi Artis, Legenda, dan Komunitas
-
Bukan Naskah, Improvisasi Liar Bunda Corla Bikin Pemain Mertua Ngeri Kali Pusing 7 Keliling
-
Siapa Suami Boiyen? Profil Rully Anggi Akbar Ternyata Dosen Bergelar Doktor Lulusan UGM