Suara.com - Sejumlah artis Korea terlihat mendukung timnas kebanggaan mereka yang tampil di Piala Dunia 2022 di Qatar.
Melalui unggahan di media sosial beragam cara mereka lakukan demi mendukung timnas Korea bertanding.
Lantaran tak bisa datang langsung ke Qatar di laga perdana melawan Uruguay, para artis Korea tetap mendukung tim negara mereka dengan menonton dari rumah. Bahkan ada yang menggelar nonton bareng.
Lantas siapa saja artis Korea yang mendukung timnas di Piala Dunia 2022? Berikut ulasannya.
1. Park Shin Hye tak ketinggalan mendukung timnas Korea Selatan di tengah kesibukannya mengurus anak.
2. Kim Go Eun bahkan rela nonton dua layar lantaran laga Korsel melawan Uruguay bebarengan dengan penayangan dramanya, Yumi Cells season 2.
3. Pengantin baru, Gong Hyo Jin terpantau juga memberikan dukungannya pada tim yang dijuluki Setan Merah ini.
4. Si ganteng Ahn Hyo Seop mendukung negaranya dengan khusus memakai jersey bernomor punggung 7 milik sang kapten, Son Heung Min.
5. Lawan main Ahn Hyo Seop di Business Proposal, Seol In Ah juga tak mau ketinggalan mendukung timnas Korsel dengan membagikan tangkapan layar dengan wajah Son.
Baca Juga: Susunan Pemain Belanda vs Ekuador di Piala Dunia 2022: Depay Cadangan, Enner Valencia Starter
6. Lee Jun Ki memakai potongan lagu Dreamers yang dibawakan Jungkook BTS sebagai backsound video dukungannya pada Korsel.
7. Taeyeon Girls' Generation memamerkan syal bertuliskan Korea beberapa jam jelang laga imbang tanpa gol tersebut.
8. Sedangkan Seohyun Girls' Generation ikut nobar dengan para pemain drama Private Lives, termasuk Go Kyung Pyo.
9. Sibuk syuting drama May I Help You, Lee Hyeri tetap menyempatkan waktu untuk memberikan dukungan pada timnas negaranya dengan dandanan ala Setan Merah.
10. Terakhir dalam daftar ini ada Choi Woo Shik yang mengunggah sosok Son Heung Min bertopeng dari laga melawan Uruguay.
Meski berakhir 0-0, timnas Korea Selatan melawan Uruguay hal tersebut tetap membanggakan para pendukungnya
Berita Terkait
-
Gareth Bale Ketakutan Bangkrut meski Dapat Kucuran Rp650 M per Tahun dari El Real
-
Takut Bikin Gaduh Prajurit, Moon Chae Won Dilarang Jenguk Adiknya di Barak Militer
-
10 Tahun Diperas, DPR Ian Ngamuk Ungkap Sisi Kelam Dream Perfect Regime
-
Yovie Widianto Akui Suka K-Pop di Konser Miliaran Cinta, Bangga Lagunya Dinyanyikan Artis Korea
-
Choo Young Woo Dituding Paedofil, Case Ponsel Siswi SMA di Depan Toko Dewasa Jepang
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan