Suara.com - Denise Chariesta mengatakan bahwa dirinya sedang berusaha keras membujuk kedua orangtuanya dengan mengajak mereka berlibur ke Korea Selatan dan mengirim bunga ke rumah.
Tidak hanya itu, Denise Chariesta juga tengah berupaya bersikap baik dengan menjaga caranya berpakaian di tempat umum.
Curahan hati tersebut diungkap Denise Chariesta ketika ada seorang warganet yang memintanya memakai bikini.
"Pakai bikini lagi," pinta warganet tersebut.
Tetapi Denise Chariesta menolaknya. Wanita 31 tahun ini hanya akan memakai bikini ketika di pantai atau lagi berenang saja.
Sementara di hari biasanya, Denise Chariesta berjanji hanya akan memakai kaos saja.
"Karena gue lagi deketin emak gue. Gue lagi rayu emak sama bapak gue (buat) ketemu gue. Lagi coba ajak mereka ke Korea, nggak tahu mereka mau apa nggak," curhat Denise Chariesta.
Pengusaha toko bunga ini mengatakan sejak kemarin dia berusaha agar bisa bertemu dengan kedua orangtuanya.
Denise Chariesta menyebut kedua orangtuanya sudah mau. Tetapi masih membutuhkan usaha ekstra supaya sang ayah luluh.
"Bokap orangnya tuh kayak gue, keras, keras banget, buset. Diomongin apa nggak ngefek. Tapi kemarin udah gue kirimin bunga, hari ini dia ulang tahun. Nanti kadonya mau ajak dia jalan-jalan. Nanti, gue mau pkdt nggak mau pake bikini lagi," katanya.
Namun, Denise Chariesta tidak menjelaskan apakah ia dan kedua orang tuanya sedang berseteru akibat membongkar aib sendiri dengan RD atau tidak.
Hanya saja, beberapa waktu lalu Denise Chariesta sempat membahas perihal sang ibu.
Denise Chariesta mengaku sudah izin kepada ibunya terkait membongkar podcast Denny Sumargo. Tetapi mantan simpanan RD ini tidak menjelaskan bagaimana reaksi ibunya.
Berita Terkait
-
Foto-Foto Ini Diduga Bukti Denise Chariesta Hamil Anak RD
-
Akibat Tergoda Rayuan RD, Denise Chariesta Akui Telah Gali Kuburannya Sendiri
-
Denise Chariesta Tegaskan RD untuk Hati-Hati Akan Hal Ini: Tabur Tuai Itu Ada
-
Kini Uya Kaya Rajin Sebut Nama Aslinya, Denise Chariesta Sempat Menyentil, Persiapan Terjun ke Politik?
-
Denise Chariesta Punya Utang ke Uya Kuya Hingga dr. Richard Lee, Bahaya Gak Sih Buat Bisnisnya?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa