Suara.com - Atta Halilintar dulu dikenal dengan dandanan nyentrik serta bandana yang melekat di kepala. Namun saat ini, ia menanggalkan gaya itu dengan memilih tampil kasual.
Bercerita soal perubahan gayanya, Atta Halilintar awalnya mengaku ingin tampil lebih dewasa seiring pertambahan usia
"Biar lebih dewasa saja, biar kelihatan tua," kata Atta Halilintar di kanal YouTube Eko Patrio TV baru-baru ini.
Namun saat bercerita lebih rinci, Atta Halilintar berkata bahwa dia sendiri sebenarnya tak mau berpenampilan seperti itu. Ia hanya ingin punya ciri khas sebagai figur publik agar mudah dikenali dan bisa meraup keuntungan lebih besar.
"Dulu itu aku mencari personal branding yang mudah diingat. Jadi pakai bandana, rambut warna-warni," ujar Atta Halilintar.
Atta Halilintar bahkan geli bila diminta mengingat masa-masa dirinya tampil di depan publik dengan gaya nyeleneh.
"Kadang-kadang aku lihatnya juga, 'Apaan sih, alay banget segala macam dipakai'," kata Atta Halilintar.
Kini, Atta Halilintar sudah berhasil mencapai puncak popularitas. Ia pun perlahan mengubah penampilan menjadi gaya kasual.
"Baju berubah, dari yang tadinya warna-warni sekarang jadi hitam semua. Tapi rambut masih warna-warni, bandana juga masih pakai. Terus rambut, balik lagi aku hitamin. Terakhir baru lepas bandana," kata Atta Halilintar.
Atta Halilintar juga sudah berjanji ke diri sendiri bahwa dirinya tak mau lagi tampil dengan dandanan nyeleneh setelah berkeluarga.
"Jadi setelah punya istri sama anak, aku akan merubah penampilan senormal mungkin," ucap Atta Halilintar seraya tertawa.
Berita Terkait
-
Momen Ultah Anak Bungsu Krisdayanti dan Raul Lemos, Atta Halilintar Beri Kado Kaos Bertanda Tangan Asli Christiano Ronaldo
-
Mengejutkan! Atta Halilintar Ngaku Pernah Sekamar dengan Wanita Lain
-
Sohwa Halilintar Dituding Susah Dapat Jodoh, Netizen: Galak ke Fuji Sih
-
Dinar Candy Ungkap YouTuber PDKT untuk Meniduri Dirinya, Siapa?
-
Belum Genap Setahun, Ameena Anak Atta Halilintar Sudah Tenteng Tas Mewah Rp1,3 Miliar!
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
Terkini
-
Wanda Hamidah dari Sisilia: Tekan Pemerintah Indonesia Kawal Misi Kemanusiaan ke Palestina
-
Taqy Malik Diminta Kosongkan Lahan, Kini Ditantang Live Bareng Jelaskan Utang Rp 6,8 M
-
Nadya Almira Dicap Pembunuh: Ini Gak Semudah Isu Orang Ketiga
-
Pandji Pragiwaksono: New York Bau Pesing, Tapi Sekolah Negeri Gratis
-
Punya Mobil Mewah dan Kuda, Taqy Malik Malah Minta Bantuan Masyarakat untuk Pembebasan Lahan Masjid
-
Usai Bantu Yai Mim, Aviwkila Diduga Alami Teror Gaib Berturut-turut
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
-
6 Bulan 'Ngebom' di New York, Pandji Pragiwaksono Nangis Menghadap Patung Liberty
-
Film Antologi 4 Kisah Perempuan Penuh Makna, Disutradarai 4 Perempuan Tampil Memukau di JWC 2025