Suara.com - Al Ghazali dikabarkan dekat dengan Susan Sameh usai putus dari Alyssa Daguise. Lantas dengan kedekatan ini, benarkah mereka berpacaran?
Al Ghazali yang tak mau ada kabar simpang siur, membantahnya. Putra sulung Ahmad Dhani ini mengatakan dia dan Susan Sameh hanya sebatas teman.
"Masih betah sendiri," kata Al Ghazali ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan pada Kamis (15/12/2022).
Al Ghazali sadar, posisinya sebagai figur publik memang jadi sasaran rumor. Namun ia tidak mau hanya gara-gara hal tersebut membatasi ruang pertemanan.
"Gini ya, aku berteman dengan siapa pun, ada banyak temen cewek," kata Al Ghazali.
"Jadi ya (isu pacaran dengan Susan Sameh) asumsi kalian sendiri aja sih," ujarnya lagi.
Sejauh ini Al Ghazali belum berpikiran untuk mencari pacar. Ia membutuhkan waktu untuk memilah milih sosok yang pas.
"Butuh waktu cari pasangan. Sangat (pemilih) dalam hal agama (terutama)," kata Al Ghazali.
Bahkan untuk tahun depan, Al Ghazali juga tidak buru-buru mencari pacar. Fokusnya adalah di karier musik dan akting.
"Single insyaAllah tahun depan ada, DJ juga rencana mau kolaborasi sama Winky Wiryawan, pokoknya 2023 nanti bakal fokus ke musik dan akting," kata bintang film Mengejar Surga ini.
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Merapat ke Ahok Meski Pernah Berseberangan, Pegiat Medsos: Jejak Politik Identitas Anies Tak Akan Bisa Ditutup
-
Konser Dewa 19 Cuma Ditonton 85 Orang, Catat Rekor Paling Sepi
-
Kini Tak Keras Lagi, Bersatunya Ahmad Dhani dan Ahok Usai Kasus Penistaan Agama
-
Viral, Momen Ahok Bertemu Ahmad Dhani, Ngobrol Santai hingga Tukeran Nomor HP
-
Ahmad Dhani Unggah Momen Ketemu Ahok, Netizen: Sama-Sama Berjiwa Besar
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Viral Gus Muda Jombang Bilang Rokok Tauhid Allah, Setiap Asapnya Disebut Dzikir
-
4 Perjalanan Pahit Nikahi Clara Shinta Versi Mantan, Kini 'Balas Dendam' Gugat Harta Bersama
-
Sebelum Putuskan Rehat, Vidi Aldiano Ngotot Syuting Episode Terakhir Podhub
-
Profil Jaafar Jackson, Keponakan Michael Jackson Perankan Sang Raja Pop
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan
-
Sambil Tahan Tangis, Nessie Judge Minta Maaf Lagi: Sebelumnya Saya Kurang Sensitif
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi