Suara.com - Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dialami Venna Melinda memicu beragam komentar netizen.
Hal ini terlihat dalam postingan terbaru Lambe Turah di Instagram pada Senin (9/1/2023). Di situ, akun gosip ini membagikan unggahan terkait kasus KDRT Venna Melinda.
"Heeehhh? Seriusaaannnnn?" tanya Lambe Turah sebagai caption.
Tidak menunggu lama, postingan tersebut langsung mendulang berbagai reaksi. Alih-alih terkejut, netizen justru mengaku sudah bisa memprediksi bakal ada kasus ini dari jauh-jauh hari.
"Apakah kalian menyangka? Kalo aku sih sudah menduga," kata @vik*** di kolom komentar.
"Kan netizen 62 udah mengingatkan waktu itu, tapi kenapa tetap aja tutup mata dan telinga. Jejak digital kamera pun masih ada, sayang banget udah terlanjur menikah hmm bucin atau puber kedua," timpal @fra***.
"Dikasih tau dari awal bucin sih," imbuh @dna***.
"Orang kalo sedang jatuh cinta tuh emang susah dibilangin. Kalo udah kek gini baru lah sadar," tambah @mey***.
Seperti diketahui, Venna Melinda melaporkan Ferry Irawan ke Polres Kediri yang kemudian dilimpahkan ke Polda Jawa Timur atas kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) pada Minggu (8/1/2023).
Baca Juga: Dianiaya Ferry Irawan, Venna Melinda Gercep Hapus Foto Bareng Sang Suami
Venna Melinda turut membawa barang bukti dugaan KDRT yang dilakukan Ferry Irawan berupa handuk, pakaian serta rekaman CCTV dari kamar hotel, tempat mereka menginap.
Dari foto yang beredar, wajah Venna Melinda tampak bercucuran darah imbas kasus dugaan KDRT ini.
Berita Terkait
-
Laporkan Ferry Irawan, Venna Melinda Serahkan Pakaian dan Handuk Berlumuran Darah ke Polisi
-
Dilaporkan KDRT oleh Venna Melinda, Ferry Irawan Hanya Terdiam di Kantor Polisi
-
Perjalanan Cinta Ferry Irawan: Tiga Kali Kawin Cerai, Kini Lakukan KDRT ke Venna Melinda
-
Venna Melinda Alami KDRT, Verrell Bramasta Sempat Tertahan di Bandara Taiwan
-
Venna Melinda Alami KDRT, Athalla Naufal Malah Minta Rekomendasi Kuliner di Surabaya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra