Suara.com - Verrell Bramasta mengaku sudah punya kekasih baru dan serius dengan hubungannya. Hal itu terungkap karena ia tak mau dilangkahi adiknya, Athalla Naufal menikah duluan.
Obrolan itu berawal dari pertanyaan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Dalam program acara yang dipandu keduanya, mereka membahas rencana pernikahan putra Venna Melinda itu.
"Kira-kira Athalla bakal duluin Verrell nikah atau Verrell duluan?" tanya Nagita Slavina dikutip dari YouTube SCTV, Rabu (18/1/2023).
"Kayanya Athalla lebih punya anak duluan, maksudnya Athalla mau nikah duluan," sahut Verrell Bramasta.
"Kayaknya nggak deh aku nggak mau langkahin kakak," imbuh Athalla Naufal.
Athalla Naufal kemudian membongkar kakaknya sudah serius dengan pacarnya. Ia pun menduga kakaknya bakal menikah tahun ini.
Hal itu kemudian diaminkan oleh Verrell Bramasta.
Spontan, Raffi Ahmad langsung menawarkan bantuan. Ia menawari Verrell Bramasta memakai lokasinya jika ingin bertunangan.
"Bro, ngomong aja, lo bisa pakai tempat ini buat tunangan," kata Raffi Ahmad.
Baca Juga: Profil Ivan Fadilla, Mantan Suami Venna Melinda yang Lembut di Hadapan Perempuan
Verrell Bramasta hanya tersenyum simpul menanggapi. Ia lantas menjelaskan memang sudah cukup lelah selama ini mengurus keluarga dan berniat fokus terhadap diri sendiri.
"Ya dengan semua yang udah dilewatin udah waktunya aku fokus sama kehidupan aku sendiri, ya udah lah dari kemarin ngurusin yang lain-lain, temen, keluarga, sekarang fokus ke diri aku sendiri aja," tandas Verrell Bramasta.
Berita Terkait
-
Dibongkar Nagita Slavina, Benarkah Pacar Baru Verrell Bramasta Sepupu Zaskia Sungkar?
-
Profil Ivan Fadilla, Mantan Suami Venna Melinda yang Lembut di Hadapan Perempuan
-
8 Potret Bunda Corla Kunjungi Istana Andara, Seru-seruan Bareng Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
-
Teganya Ferry Irawan, Venna Melinda Sudah Ikhlas Tak Dinafkahi Tapi Masih Dianiaya
-
Ibu Venna Melinda Larang Anaknya Rujuk: Tak Boleh, Prinsip Saya Harus Pisah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings