Nikita Mirzani pun menyebut Hotman Paris sebagai pengacara yang tak memiliki harga diri dan mengancam akan menyerangnya ketika tersandung masalah.
Sebab, Nikita Mirzani beranggapan Hotman Paris adalah pengacara pembela perusak generasi bangsa, seperti Teddy Minahasa.
4. Nikita Mirzani serang dr Richard Lee
Tak hanya menyerang Hotman Paris, Nikita Mirzani juga menyindir dr Richard Lee yang dianggap sebagai dokter tipu-tipu.
Nikita Mirzani menyampaikan pendapatnya ini ketika memperingatkan Hotman Paris melalui Instagram Story.
5. Hotman Paris blokir dan sindir balik Nikita Mirzani
Usai disebut pengacara tak memiliki harga diri, Hotman Paris juga diketahui telah memblokir akun Instagram Nikita Mirzani.
Selain itu, Hotman Paris juga diduga menyindir balik Nikita Mirzani setelah menyinggung soal sosok yang gemar nyinyir tak pantas menjadi brand ambassador sebuah produk.
Seperti yang kita ketahui, Nikita Mirzani adalah brand amabassador dari Bening's Clinic milik dr Oky Pratama.
Bahkan, Hotman Paris juga membandingkan sosok yang gemar nyinyir ini dengan Nagita Slavina, yang sifatnya lebih baik sebagai brand ambassador sebuah skincare.
6. Dr Richard Lee sindir balik Nikita Mirzani
Sementara itu, dr Richard Lee juga tak tinggal diam melihat Nikita Mirzani menyerang Hotman Paris sebagai pemegang saham bisnisnya.
Richard Lee melalui unggahan Instagramnya menyindir balik Nikita Mirzani tentang "dokter tipu-tipu". Pemilik Klinik Athena ini juga meminta kekasih Antonio Dedola itu seharusnya menghormati Hotman Paris Hutapea yang lebih tua.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Dito Mahendra Tak Kunjung Ditangkap, Begini Dugaan Nikita Mirzani
 - 
            
              Gegara Instagram Diblokir, Nikita Mirzani Juluki Hotman Paris 'Si Laki-Laki Lincah'
 - 
            
              Nikita Mirzani Sebut Hotman Paris Cupu, Buntut Akun Instagramnya Diblokir
 - 
            
              Terpopuler, Nikita Mirzani Protes Pajak Nombok Rp400 Juta hingga Gen Halilintar Makan Mewah di Dubai
 - 
            
              Panas, Nikita Mirzani Sebut Hotman Paris Perusak Moral Anak Indonesia, Kenapa?
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
 - 
            
              4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
 - 
            
              Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
 - 
            
              Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
 - 
            
              Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
 - 
            
              Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
 - 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan