Suara.com - Nikita Mirzani tengah jadi sorotan publik, karena saat ini tengah hamil anak keempat. Padahal, Niki belum menikah dan baru dilamar kekasihnya, Antonio Dedola tiga hari lalu.
Meski hamil di luar nikah, Nikita Mirzani santai dan seolah tak merasa bersalah. Dengan lantang dia mengaku lebih baik hamil berkali-kali dan merawat anaknya, daripada menggugurkannya.
"Iya, memang kenapa kalau hamil? Mendingan haamil mulu kayak gue tapi anaknya dirawat, disayang, diberikan pendidikan yang bagus, diberikan fasilitas yang bagus, dikasih sekolahan yang bagus, dikasih makan yang bagus," kata Nikita Mirzani dilansir dari YouTube Bisik Bisik, Kamis (6/4/2023).
Padahal sebelumnya, Nikita Mirzani pernah menyinggung perempuan berhijab yang hamil duluan di luar nikah. Saat itu, sindirannya diduga ditujukan untuk Lesti Kejora karena melakukan akad nikah dalam kondisi hamil.
"Serem itu ketika elo mengerti tentang agama dan memutuskan untuk berhijab tapi hamil duluan. Lalu meng-create cerita seolah-olah..?" kata Nikita Mirzani pada Instagramnya 2021 silam.
Tak hanya itu, Nikita Mirzani juga sempat menekankan bahwa dirinya tak pernah mau hamil duluan sebelum resmi menikah.
"Gue selalu bersyukur sama hidup gue. Karena biar gimana pun nakalnya gue alhamdulillah enggak pernah 'di-DP-in' duluan," ujar Nikita Mirzani.
Bahkan, Nikita Mirzani juga menyinggung larangan menikahi perempuan dalam kondisi hamil dalam agama Islam.
Karena pernyataannya itu, warganet dilansir dari unggahan Instagram @lambe__danu pun meminta Nikita Mirzani menyadari ucapannya sendiri sebelum menyindir orang lain.
Baca Juga: Disebut Tak Bertanggung Jawab, Ira Riswana Sakit Hati: Anak Gua yang Membawa ke Rumah Sakit
"Seblangsak-blangsaknya gue, enggak pernah hamil duluan. Gue nikah baru hamil. Siapa yang dulu ngomong gitu?" kata @alv_aaliy**.
"Mantab nyai, silakan beli kaca kalau mau ngatain ertong lain hamidun duluan atau apalah, empat anak empat bapak," kata @sheanwhite***.
"Kemarin ngomongin orang hamil di luar nikah. Eh sekarang kejadian, dulu klaimnya anaknya semua beda bapak tapi enggak ada yang hamil di luar nikah alias nikah dulu baru hamil. Eh sekarang terjadi, lidah memang tak bertulang," kata @ren_ataaa**.
Berita Terkait
-
Disebut Tak Bertanggung Jawab, Ira Riswana Sakit Hati: Anak Gua yang Membawa ke Rumah Sakit
-
Baru Dilamar Antonio Dedola, Nikita Mirzani Ngaku Sudah Hamil
-
Nindy Ayunda Datangi Kantor LPSK, Ada Apa?
-
Baru Dilamar Antonio Dedola, Nikita Mirzani Ngaku Udah Hamil: Daripada Digugurin?
-
Resmi Dilamar, Simak 8 Perjalanan Cinta Nikita Mirzani dan Antonio Dedola yang Penuh Liku
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau